Forum
Terakhir di-update: 

Di negara mana saja asuransi Premier Hospital & Surgical Plus bisa digunakan?

Karena pekerjaan saya yang mengharuskan ke luar negeri, saya jadi tertarik untuk membeli asuransi kesehatan Premier Hospital & Surgical Plus. Namun sebelum saya beli, saya masih belum tahu negara yang dicakup asuransi ini. Yang ingin saya tanyakan pada forum ini, negara mana saya yang bisa menerima penggunaan asuransi kesehatan Premier Hospital & Surgical Plus?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Lina

    Untuk negara mana saya yang bisa menerima penggunaan asuransi kesehatan Premier Hospital & Surgical Plus, tergantung pada jenis plan asuransi yang Anda gunakan karena plan yang disediakan oleh pihak asuransi dibedakan juga menurut coverage wilayah asuransi. Semakin luas coverage asuransi, akan semakin tinggi nilai preminya. Plan yang tersedia mulai dari manfaat di rumah sakit di Indonesia, negara Asia Tenggara sampai seluruh dunia.

    2021.11.25 14:31

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Rekomendasi forum lainnya

Kartu Kredit Visa,Asuransi Kesehatan,All (Asuransi)

Apa saja manfaat utama yang terdapat pada asuransi Premier Hospital & Surgical Plus ini?

Saya disarankan istri untuk membeli polis asuransi Premier Hospital & Surgical Plus. Namun karena saya tidak pernah memiliki asuransi sebelumnya, saya ingin bertanya dalam forum ini. Yang ingin saya tanyakan adalah, apa saja manfaat utama yang dimiliki oleh asuransi Premier Hospital & Surgical Plus ini?

AIA Premier Hospital & Surgical Plus / AIA Financial

Asuransi Kesehatan,All (Asuransi)

Apakah asuransi Premier Hospital & Surgical Plus ini bisa digunakan di luar negeri?

Saya sudah setahun memiliki polis asuransi Premier Hospital & Surgical Plus. Namun karena urusan pekerjaan, sekarang saya dipindah tugaskan di luar negeri. Yang ingin saya tanyakan dalam forum ini, apakah asuransi Premier Hospital & Surgical Plus ini bisa digunakan di luar negeri? Jika bisa, negara mana saja yang bisa menerima penggunaan asuransi Premier Hospital & Surgical Plus ini?

AIA Premier Hospital & Surgical Plus / AIA Financial

Asuransi Kesehatan,All (Asuransi),All (Perlindungan)

Apakah asuransi Premier Hospital & Surgical Plus bisa digunakan di luar negeri?

AIA Premier Hospital & Surgical Plus / AIA Financial

Asuransi Kesehatan,All (Asuransi)

Apakah asuransi Premier Hospital & Surgical Plus bisa digunakan di luar negeri?

AIA Premier Hospital & Surgical Plus / AIA Financial

Asuransi Kesehatan,All (Asuransi),Uang Pesangon

Berapa biaya pertanggungan maksimal yang terdapat pada asuransi Premier Hospital & Surgical Plus ini?

AIA Premier Hospital & Surgical Plus / AIA Financial

Asuransi Jiwa,All (Asuransi)

Berapa masa pembayaran premi yang terdapat pada asuransi AIA Critical Protection?

AIA Critical Protection / AIA Financial

Forums Terkait

All (Asuransi)

Perlu dan bermanfaatkah memiliki asuransi bisnis?

Asuransi Jiwa,All (Asuransi)

Apa saja manfaat yang diberikan oleh asuransi Manulife ProActive Plus?

Manulife ProActive Plus / Asuransi Jiwa Manulife Indonesia

Asuransi Kesehatan,All (Asuransi)

Apakah asuransi Premier Hospital & Surgical Plus bisa memproteksi nasabah yagn berada di luar negeri?

AIA Premier Hospital & Surgical Plus / AIA Financial

Asuransi Jiwa,All (Asuransi)

Apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk mendaftar asuransi AIA Family First Protection?

AIA Family First Protection / AIA Financial

Asuransi Kesehatan,Asuransi Penyakit Kritis,Asuransi Rawat Jalan,All (Asuransi),Kecelakaan

Apakah pelayanan medis di dokter spesialis ortopedi ditanggung oleh BPJS?

Asuransi Jiwa,All (Asuransi)

Apa saja periode pembayaran premi yang ditawarkan oleh asuransi Cigna EaziFuture?

Saya sebenarnya sudah sejak lama ingin memiliki asuransi jiwa. Namun saya masih ragu karena kebanyakan biaya premi asuransi cukup mahal. Namun saya mendapat informasi dari teman bahwa asuransi Cigna EaziFuture memiliki pilihan periode pembayaran premi. Yang ingin saya tanyakan, apa saja pilihan periode pembayaran premi asuransi Cigna EaziFuture?

Cigna EaziFuture (Sudah Tidak Tersedia) / Asuransi Cigna (Merger dengan PT Chubb Life Insurance Indonesia)

Reviews Terkait

Asuransi Perjalanan,All (Asuransi),Kecelakaan & Sakit,All (Kejadian Tak Terduga)

Asuransi perjalanan premium

ACA International Premi Excutive

Asuransi Perjalanan,All (Asuransi)

Perlindungan perjalanan bagi peserta usia lanjut

Mega Travel Care International Gold

Asuransi Perjalanan,Asuransi Jiwa,Asuransi All Risk,All (Asuransi),All (Perlindungan)

Tenang dan Aman Selama Perjalanan Domestik

Travellin Domestic Gold

Asuransi Perjalanan,All (Asuransi),Kecelakaan & Sakit

Travel insurance terlengkap untuk ke luar negeri

MSIG Travel Leisure C

Asuransi Perjalanan,All (Asuransi)

Asuransi perjalanan wilayah ASEAN

AXA Mandiri Travel ASEAN

Asuransi Perjalanan,All (Asuransi)

Asuransi khusus perjalanan hari raya

Simas Mudik

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis