Forum
Terakhir di-update: 

Apa yang membedakan tabungan BNI Pandai dengan rekening pada umumnya?

Apa tujuan utama rekening BNI Pandai diluncurkan? Seperti apa mekanisme yang ingin didukung oleh Tabungan BNI Pandai? Apa hal yang membuat nasabah tertarik untuk membuka rekening Tabungan BNI Pandai? Profil nasabah seperti apa yang cocok untuk menggunakan tabungan BNI Pandai? Seperti apa persyaratan tabungan BNI Pandai?

Penyedia jasa yang di bahas dalam forum ini:

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Daulay

    BNI Pandai bertujuan untuk meningkatkan aktifitas layanan keuangan masyarakat dengan persyaratan yang mudah dan ringan. Profil nasabah yang cocok untuk menggunakan tabungan BNI Pandai adalah nasabah yang ingin mulai belajar menabung. BNI Pandai mendukung mekanisme Branchless Banking yaitu layanan keuangan tanpa kantor.

    2020.01.15 5:25
  • user image

    Ratu

    Tabungan BNI Pandai adalah produk simpanan di BNI untuk perorangan warga Negara Indonesia (WNI), dengan fitur produk yang menarik dan bebas biaya transfer dan tarik tunai, serta tidak dibatasi jumlah setoran awal maupun saldo minimum tabungan. Tabungan ini sepertinya cocok untuk anak-anak sekolah, agar bisa belajar menabung.

    2020.03.06 0:56
  • user image

    Abell

    Bank BNI adalah salah satu Bank yang cukup terkemuka di Indonesia. Produk yang ditawarkanpun beragam, tetapi Saya baru mendengar Produk Tabungan BNI PANDAI ini. Ada yang tahu biaya apa saja yang dikenakan pada Tabungan ini? Berapa bunga yang dibebankan pada tabungan BNI PANDAI ini? Persyaratan apa saja yang diperlukan untuk membuka Rekening BNI Pandai ini?

    2020.12.10 16:57

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Rekomendasi review lainnya

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Suku bunga menarik

Rekening pandai memiliki maksimal saldo tabungan sebesar 20.000.000 dan menawarkan bunga yang menarik. Suku bunga simpanan sebesar 1% per tahun bisa didapatkan bila akumulasi saldo pada rekening lebih dari 1.000.000. Selain suku bunga menarik, tidak ditetapkan saldo minimal atau setoran awal dengan nilai tertentu unutk jenis tabungan ini.

BNI Pandai / BNI

Tabungan,Digital Banking,All (Perbankan)

Fleksibel dan Mudah dalam Menabung

Tabungan perorangan yang tidak ada batasan setoran awal maupun setoran lanjutannya ini memiliki persyaratan yang mudah dan ringan dengan karakteristik basic saving account (BSA) dan selain dapat dibuka di Kantor Cabang BNI bisa juga dilakukan maupun melalui Agen. Tabungan dengan maksimal saldo Rp. 20.000.000 dan batas penarikan tunai Rp5.000.000 per bulan serta khusus debitur Rp 60.000.000 per tahun ini bebas administrasi, penalti rekening dorman dan penutupan rekening.

BNI Pandai

Tabungan,Digital Banking,All (Perbankan)

Suku bunga yang menarik

Maksimal saldo tabungan rekening pandai adalah 20.000.000, dengan bunga yang menarik. Suku bunga simpanan sebesar 1% per tahun didapatkan bila akumulasi saldo pada rekening lebih dari 1.000.000. Selain suku bunga menarik, tidak ditetapkan saldo minimal atau setoran awal dengan nilai tertentu unutk jenis tabungan ini.

BNI Pandai

Tabungan,All (Perbankan)

Setoran awal dan setoran selanjutnya tidak terbatas

BNI Pandai memberikan kemudahan bagi perorangan seperti saya untuk membuka tabungan dengan persyaratan mudah dan ringan.Tabungan ini selain setoran awal dan selanjutnya yang tidak dibatasi, juga bebas biaya administrasi. Meskipun begitu transaksi tarik tunai dan transfer dibatasi Rp1 juta per hari, bagi saya tidak apa apa.

BNI Pandai

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Besaran uang muka sesukanya

BNI Pandai

All (Perbankan),All (e-Wallet)

E-Wallet gabungan dari bank pemerintah di Indonesia yang kurang diminati

BNI / Fintek Karya Nusantara

Rekomendasi forum lainnya

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Apa yang ditawarkan oleh jenis tabungan ini?

BNI Pandai / BNI

Tabungan,All (Perbankan)

Berapa suku bunga simpanan untuk jenis tabungan ini?

BNI Pandai / BNI

Tabungan,All (Perbankan)

Syarat-syarat apa yang diperlukan untuk membuka tabungan BNI Pandai?

BNI Pandai / BNI

Tabungan,All (Perbankan)

Ketentuan apa saja dalam bertransaksi dengan BNI Pandai?

BNI Pandai / BNI

All (Perbankan)

apa kegunaan BNI Pandai?

BNI Pandai / BNI

Tabungan,All (Perbankan),All (Punya Anak),All (Pendidikan dan Pelatihan)

Apa saja sih manfaat dari menjadi nasabah BNI Pandai untuk anak saya?

BNI Pandai / BNI

Forums Terkait

All (Perbankan),All (Perbankan Syariah),Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Berapasih cicilan di KTA Bank Mandiri ??

Tabungan,Digital Banking,All (Perbankan)

Apa saja persyaratan dan manfaat menggunakan Permata Tabungan SUB ACCOUNT?

Permata Tabungan SUB ACCOUNT / Permata Bank

Tabungan

Bagaimana mengurus buku tabungan Tanda 360 Plus yang hilang?

Saya memiliki tabungan Tanda 360 Plus sudah sejak lama. Namun kemarin saya mencari buku tabungan Tanda 360 Plus saya dan tidak menemukannya. Yang ingin saya tanyakan dalam forum ini, bagaimana mengurus buku tabungan Tanda 360 Plus yang hilang? Apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk mengurus buku tabungan Tanda 360 Plus yang hilang?

Tanda 360 Plus OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Tabungan,All (Perbankan)

Berapa biaya penarikan tunai pada tabungan Tanda 360 Plus ini?

Saya memang ingin membuka rekening baru untuk kebutuhan keluarga saya. Saya disarankan untuk menggunakan Tanda 360 Plus dari OCBC NISP. Namun saya ingin bertanya beberapa hal dalam forum ini. Yang ingin saya tanyakan, berapa biaya penarikan tunai pada tabungan Tanda 360 Plus ini? Selain itu, apakah tabungan Tanda 360 Plus ini memiliki biaya administrasi bulanan?

Tanda 360 Plus OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Tabungan,Digital Banking,Remittance,All (Perbankan)

Apakah tabungan Tanda 360 Plus bisa digunakan untuk transaksi di luar negeri?

Saya disarankan oleh istri untuk membuka rekening tabungan Tanda 360 Plus. Namun karena pekerjaan, saya sering melakukan perjalanan ke luar negeri. Maka dari itu, saya ingin tanya beberapa hal. Yang ingin saya tanyakan, apakah tabungan Tanda 360 Plus ini bisa digunakan untuk transaksi di luar negeri? Selain itu, berapa suku bunga yang terdapat pada tabungan Tanda 360 Plus ini?

Tanda 360 Plus OCBC NISP / Bank OCBC NISP

All (e-Wallet)

Apa yang terjadi apabila pengguna melakukan top up melebihi batas maksimal?

DANA / Espay Debit Indonesia Koe

Reviews Terkait

All (Kartu Kredit),Tabungan,All (Perbankan),All (Asuransi)

Simpanan sekaligus Asuransi Jiwa

Tanda Junior Bank OCBC NISP

Tabungan,Deposito,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Simpanan dengan Manfaat yang Maksimal

Bagi yang mencari tabungan dengan manfaat yang maksimal bisa memilih Permata Tabungan Optima yang setoran awalnya cukup terjangkau yaitu mulai dari Rp 1.000.000 dimana nasabah akan mendapat berbagai layanan seperti PermataSMS, rekening koran bulanan, Mobile Cash, e-banking, Autodebet & Fax on Demand. Rekening tabungan ini gratis biaya bulanan jika saldo rata-rata Rp 25.000.000 namun jika dibawah maka akan dikenakan biaya admin senilai Rp 30.000/ bulan.

Permata Tabungan Optima

Tabungan,All (Perbankan)

Tabungan dengan Bunga Optimal

Maybank Tabungan / Maybank Pro Savings

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Cocok untuk Para Pelajar

Tabungan Simpel Sinarmas

Tabungan,Deposito,All (Perbankan),All (Investasi),All (Investasi)

Tabungan untuk Kebutuhan Masa Depan

Tabungan Rencana Panin Bank

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Transaksi tanpa perlu datang ke bank

Produk tabungan BCA yang memudahkan nasabah untuk bisa melakukan transaksi tanpa harus datang ke bank. Bisa digunakan untuk membuka dan menutup rekening, menyetor uang, menarik tunai, cek saldo, atau inquiry mutasi rekening tanpa perlu repot-repot mengantre di bank, cukup datang ke agen resmi bank BCA terdekat.

LAKU BCA

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis