Asuransi apa saja yang didapatkan pemegang kartu Bukopin VISA Platinum?
Apakah pemegang kartu kredit Bukopin VISA Platinum dilindungi oleh asuransi? Asuransi apa saja yang manfaatnya dapat diterima oleh pemegang kartu dan apakah manfaar asuransi tersebut sangat membantu pemegang kartu kredit? Dan jika pemegang kartu tidak sering melakukan perjalanan apakah manfaat yang diberikan ini akan maksimal?
Produk yang dibahas dalam forum ini:
Bingung Soal Produk Keuangan?
Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.
Konsultasi Gratis
Yayah
Jika ingin mendapatkan manfaat yang maksimal dari kartu kredit Bukopin VISA Platinum pastikan anda adalah seorang traveller yang sering melakukan perjalanan ke luar kota maupun ke luar negeri. Beberapa jenis asuransi perjalanan diberikan kepada pemegang kartu kredit Bukopin VISA Platinum seperti Travel Accident Insurance, Travel Inconvenience Insurance, dan Purchase Protection Insurance jadi bila anda bukan traveler percuma memiliki kartu ini.
Wira
Pemilik kartu kredit Bukopin VISA Platinum akan mendapatkan dua jenis asuransi, yakni asuransi perjalanan dengan risiko ketidaknyamanan perjalanan, keterlambatan penerbangan, kehilangan bagasi, dan keterlambatan bagasi. Selain itu, terdapat asuransi yang digunakan untuk melindungi barang yang dibeli menggunakan kartu kredit Bukopin VISA Platinum
M. Adji
Pemilik kartu kredit Bukopin VISA Platinum akan mendapatkan dua jenis asuransi, yakni asuransi perjalanan dengan risiko ketidaknyamanan perjalanan, keterlambatan penerbangan, kehilangan bagasi, dan keterlambatan bagasi. Selain itu, terdapat asuransi yang digunakan untuk melindungi barang yang dibeli menggunakan kartu kredit Bukopin VISA Platinum.
Doni Prasetya
Keuntungan dari kartu kredit Bukopin Visa Platinum tidak hanya dari asuransinya saja. Selain asuransi, pengguna kartu kredit Bukopin Visa Platinum juga bisa mendapatkan point reward dari setiap transaksi untuk ditukarkan dengan hadiah yang menarik. Pengguna juga mendapatkan free airport lounge access serta berhak mendapatkan cicilan 0% di beberapa merchant yang bekerja sama dengan Bukopin.
Patrick Patros
Dengan menggunakan kartu kredit Bukopin Visa Platinum untuk membeli tiket keluar negeri, maka penggunanya mendapatkan berbgai asuransi, yaitu 1. Travel accident insurance (asuransi kecelakaan) 2. Purchase Protection Insurance (asuransi pembelian barang atas kerusakan barang atau kecurian) 3. Travel Incovenience Insurance (Ketidaknyamanan Perjalanan).
Brundy
Apakah perlindungan yang diberikan pada pemilik kartu kredit Bukopin VISA Platinum ini hanya untuk perjalanan atau transaksi luar negeri? Bagaimana prosedur untuk melakukan klaim jika terjadi resiko dan apa saja syarat dan ketentuan yang harus saya lengkapi untuk proses klaim tersebut? Dan apakah ada jangka waktu untuk mengajukan klaim atas resiko yang mungkin terjadi?