Forum
Terakhir di-update: 

tidak pernah klaim, apa uang saya akan kembali?

Sehat itu mahal, makanya saya memiliki asuransi syariah sebagai cara saya untuk melindungi diri dan proteksi, terutama jika ada sesuatu hal terjadi. Bila saya tidak pernah melakukan klaim sama sekali padahal punya kesempatan untuk klaim, apakah uang saya akan kembali jika tidak pernah melakukan klaim. Minta penjelasannya yang detail ya. Terima kasih. Wassalam..

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Bianca Kinanthi

    Bisa, jika peserta berumur panjang sampai masa perjanjian habis, maka akan mendapat alokasi bagi hasil yang disepakati di awal. Jadi, peserta asuransi tidak merasa ditipu.

    2020.01.15 5:25
  • user image

    Nanang

    Jika Anda tidak pernah melakukan klaim di asuransi, maka uang Anda pasti akan kembali. Bahkan bagi sebagian perusahaan asuransi, terdapat fasilitas no claim bonus. Jadi, jika selama anda menjadi peserta asuransi tidak pernah melakukan klaim, maka ketika habis masa asuransi, anda akan mendapatkan bonus 25% dari total premi yang harus dibayarkan asuransi.

    2020.02.09 11:0
  • user image

    Sigit

    Ya benar, jika memiliki asuransi dan tidak pernah melakukan klaim, pasti uang akan kembali. Namun kebijakan besaran uang yang dikembalikan tergantung pihak asuransi. Bahkan benar memang ada yang memberikan bonus jika nasabah tidak pernah melakukan klaim sama sekali. Menurut saya, sebaiknya ketika mengajukan asuransi ditanyakan terlebih dahulu tentang mekanisme asuransi tersebut.

    2020.08.12 11:22
  • user image

    Dimas

    Sepertinya tergantung pada pasal yang tercantum pada perjanjian asuransi, karena meskipun tidak terjadi klaim premi yang dibayarkan memang sudah digunakan untuk membayar proteksi. Kecuali asuransi yang digunakan adalah asuransi jiwa dan investasi dimana di akhir periode akan ada pengembalian dana hasil investasi Anda.

    2021.03.30 15:2
  • user image

    Johana

    Kalau asuransi yang digunakan adalah asuransi jiwa murni, tidak ada pengembalian dana meskipun tidak dilakukan klaim (tapi tergantung perjanjian yang tercantum di polis asuransi). Tapi jika asuransi syariah, karena sifatnya adalah tolong-menolong, jika Anda memang tidak pernah melakukan klaim biasanya ada pengembalian dana.

    2021.03.30 15:7

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

Asuransi Kesehatan,Asuransi Penyakit Kritis,All (Asuransi)

Apakah penyakit kanker termasuk penyakit kritis yang diproteksi oleh asuransi AIA Critical Protection ini?

AIA Critical Protection / AIA Financial

Asuransi Jiwa,All (Asuransi)

Berapa masa pembayaran premi yang terdapat pada asuransi AIA Critical Protection?

AIA Critical Protection / AIA Financial

Asuransi Kesehatan,All (Asuransi)

Apa persyaratan yang harus disiapkan untuk memiliki asuransi Hospital & Surgical Plus?

AIA Hospital & Surgical Plus / AIA Financial

Asuransi Jiwa,All (Asuransi)

Apa saja periode pembayaran premi yang ditawarkan oleh asuransi Cigna EaziFuture?

Saya sebenarnya sudah sejak lama ingin memiliki asuransi jiwa. Namun saya masih ragu karena kebanyakan biaya premi asuransi cukup mahal. Namun saya mendapat informasi dari teman bahwa asuransi Cigna EaziFuture memiliki pilihan periode pembayaran premi. Yang ingin saya tanyakan, apa saja pilihan periode pembayaran premi asuransi Cigna EaziFuture?

Cigna EaziFuture (Sudah Tidak Tersedia) / Asuransi Cigna (Merger dengan PT Chubb Life Insurance Indonesia)

All (Asuransi)

Dapatkah suatu obyek dilindungi bersama-sama oleh lebih dari satu perusahaan asuransi?

Asuransi Kesehatan,All (Asuransi),Asuransi Kesehatan Syariah,All (Asuransi Syariah),Rencana Keuangan

Apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk mendaftar Asuransi Kesehatan International Exclusive?

Saya ingin membeli polis Asuransi Kesehatan International Exclusive untuk menghemat finansial saya. Namun karena ini pertama kali saya memiliki asuransi, saya bingung untuk mendaftarnya. Yang ingin saya tanyakan, apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk membeli Asuransi Kesehatan International Exclusive? Siapa saja yang bisa membeli Asuransi Kesehatan International Exclusive?

Asuransi Kesehatan International Exclusive / AXA Mandiri

Reviews Terkait

Asuransi Perjalanan,All (Asuransi),Kecelakaan,All (Kejadian Tak Terduga)

Cocok untuk Para Pemudik

Simas Mudik

Asuransi Perjalanan,All (Asuransi)

Hemat dan Aman selama perjalanan

AXA Smart Traveller Special Asia

Asuransi Perjalanan,Asuransi Jiwa,Asuransi Rawat Jalan,Asuransi Pengangkutan Barang,All (Asuransi)

Perlindungan Optimal Selama Perjalanan Bisnis ke Luar Negeri

MSIG Travel Business A

Asuransi Perjalanan,All (Asuransi)

Asuransi khusus perjalanan hari raya

Simas Mudik

Asuransi Perjalanan,All (Asuransi)

Asuransi perjalanan domestik dengan manfaat yang lengkap

Travellin Domestic Gold

Asuransi Perjalanan,Asuransi Jiwa,Kecelakaan

Pertanggungan Menyeluruh bagi Pemegang Polis

Travellin Silver Plus

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis