Forum
Terakhir di-update: 

Apakah jika sudah melalui tahapan verifikasi data apakah sudah pasti disetujui?

Saya mengajukan pinjaman Kredit tanpa agunan di bank Mandiri, dan proses pengajuan pinjaman saya sudah sampai proses akan verifikasi. Namun saya terus terang saat ini harap-harap cemas, karena belum ditelpon oleh pihak bank, yang ingin saya tanyakan adalah Apakah jika sudah melalui tahapan verifikasi data apakah sudah pasti disetujui?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Mona Annisa

    Hallo salam kenal, biasanya proses Pengajuan untuk pengambilan KTA kemudian akan diproses bank melalui proses verifikasi, dimana bukan berarti semua pengajuan yang masuk dapat diterima atau di-acc. Sedangkan Anda pasti berharap setelah proses verifikasi supaya pinjaman yang diajukan dapat diterima karena membutuhkan dana tersebut. Supaya Anda tidak cemas lagi atau minimal yakin pengajuan pinjaman Anda di setujui, Anda perlu memperhatikan beberapa halsSetelah pendaftaran dan penyerahan formulir, pihak bank akan memverifikasi secara menyeluruh terutama pada Dokumen-dokumen penting yang sudah dilampirkan sebagai syarat kelengkapan pengajuan. Proses verifikasi ini untuk mengecek dengan teliti kebenaran dan keaslian dokumen yang diserahkan oleh calon peminjam. Setelah itu, pihak bank akan menghubungi calon peminjam baik untuk melakukan wawancara lebih mendalam melalui telepon. Selain itu pihak bank juga akan melakukan verifikasi dengan mewawancarai pihak-pihak terkait, seperti atasan di kantor atau orang yang dijadikan kontak penting. Proses verifikasi oleh bank juga dilakukan dengan mengunjungi kantor atau rumah calon peminjam namun untuk hal ini tidak semua bank melakukan kunjungan langsung.Jadi Anda bersiap-siap saja selalu standbye dengan handphone Anda, karena biasanya jika sulit ketika dihubungi pihak bank, maka kemungkinan besar gagal disetujui.

    2020.01.15 5:25
  • user image

    Wenila

    Jika Anda belum dihubungi oleh pihak bank, Anda belum dapat mengkonfirmasi apakah dokumen pengajuan KTA Anda sudah diterima atau diproses atau belum oleh bank. Jika Anda sudah dihubungi untuk dimintai verifikasi dan konfirmasi oleh pihak Bank, berarti dokumen pengajuan Anda sedang diproses. Tidak ada jaminan pengajuan KTA Anda disetujui meskipun sudah dilakukan verifikasi, Anda harus menunggu keputusan dari Bank mengenai persetujuan KTA dan nominal pinjaman yang diberikan beserta tenor pembayarannya.

    2020.03.14 16:39

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Berapa lama waktu antara pengajuan dan pencairan dana kredit tanpa agunan

Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Apa saja jenis produk personal loan yang terdapat pada Bank Mega?

Saya sebenarnya tertarik untuk mengajukan pinjaman untuk keperluan rumah tangga saya. Saya tertarik untuk mengambil pinjaman personal loan dari Bank Mega. Yang ingin saya tanyakan dalam forum ini, apa saja produk personal loan yang terdapat pada Bank Mega? Selain itu, apa saja manfaat dari tiap produk personal loan yang terdapat pada Bank Mega?

Mega Cash Line / Bank Mega

KPR,All (Pinjaman),Rumah,All (Investasi)

Menyewakan rumah KPR kepada pihak ketiga

All (Pinjaman)

Apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk mengajukan pinjaman personal loan di Bank Mega?

Saya membutuhkan dana cepat untuk kebutuhan keluarga saya. Saya mendapat saran dari teman untuk mengajukan pinjaman personal loan di Bank Mega. Yang ingin saya tanyakan, apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk mengajukan pinjaman personal loan di Bank Mega? Berapa nilai pinjaman maksimal yang diberikan oleh pinjaman personal loan di Bank Mega?

Mega Cash Line / Bank Mega

Kredit Mobil,All (Pinjaman)

Jangka waktu kredit mobil

All (Perbankan),Kredit Mobil,Refinancing,All (Pinjaman)

Apa yang dimaksud dengan Automatic Fund Transfer/Automatic Grab Fund dalam BRI KKB Refinancing?

Saat ini saya tertarik untuk mengajukan kredit mobil. Bank yang saya pertimbangkan saat ini adalah BRI dengan produknya BRI KKB Refinancing. Kemudian saya masuk ke website BRI untuk mencari informasi produk ini. Katanya pembayaran kredit ini bisa dilakukan dengan Automatic Fund Transfer/Automatic Grab Fund. Saya sendiri kurang paham istilah tersebut. Saya ingin bertanya arti istilah tersebut?

BRI KKB Refinancing / Bank BRI

Reviews Terkait

Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Syarat pengajuan KTA digibank instan sangat mudah, tidak perlu kartu kredit dan bisa tanpa tatap muka.

digibank KTA Instan / DBS Bank Indonesia

All (Perbankan),Kredit Motor,All (Pinjaman)

Pembiayaan khusus Harley Davidson

BRI KKB Motor Premium menawarkan pembiayaan untuk memiliki motor premium Harley Davidson dengan jangka waktu pembayaran mencapai 3 Tahun. Dengan suku bunga yang sangat kompetitif, bebas biaya provisi, serta pilihan pembayaran cicilan yang fleksibel menjadikan BRI KKB Motor Premium pilihan yang tepat.

BRI KKB Motor Premium

All (Perbankan),Kredit Mobil,Kredit Motor,Refinancing,Kredit Multiguna BPKB Mobil,Kredit Multiguna BPKB Motor,All (Pinjaman)

Refinancing mobil dan motor

BRI KKB Refinancing

All (Kartu Kredit)

Jaminan 1 jam kepastian kredit

Pembiayaan pembelian kendaraan dari CIMB Niaga Autofinace mobil baru prosesnya sangat cepat dan mudah. Jaminan proses 1 Jam kepastian kredit mempermudah calon nasabah. Jangka waktu kredit hingga 5 tahun dengan bunga yang bersaing. Banyak promo yang ditawarkan seperti cashback untuk pembelian mobil baru.

CIMB Niaga Autofinance Mobil Baru

Kredit Mobil,All (Pinjaman)

Solusi mudah kredit mobil yang fleksibel

Impian saya punya mobil jadi terwujud berkat Kredit Kendaraan bermotor CIMB Niaga Auto Finance. Syarat kredit, fleksibel, uang muka ringan, dan jangka waktu kredit yang fleksibel. Keunggulan lainnya yaitu Suku bunga bersaing, Jaminan proses 1 jam kepastian kredit serta Angsuran tetap setiap bulannya

CIMB Niaga Autofinance Mobil Baru

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,Kredit Motor,All (Pinjaman),Asuransi Motor,Asuransi TLO,Asuransi All Risk,All (Asuransi)

Pinjaman untuk motor mewah

BRI mengkhususkan KKB untuk motor premium dengan jangka waktu pinjaman dari 1 tahun hingga 3 tahun. Suku bunganya pun lebih murah daripada KKB mobil bekas dan baru. Selain itu, debitur juga berhak untuk menikmati adanya asuransi pada motor premium dengan tipe total loss. Pembayarannya pun cukup mudah yaitu dengan automatic fund transfer atau automatic grab fund.

BRI KKB Motor Premium

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis