Forum
Terakhir di-update: 

Siapa saja pebisnis terkenal dan terhebat di dunia?

Agan-agan ada yang pernah baca atau tahu gak sih, sebenarnya siapa aja sih contoh pebisnis handal yang ada di dunia? Dan kenapa mereka bisa disebut sebagai pebisnis terhebat di dunia saat ini. Siapa tau bisa kita jadikan role model untuk memotivasi diri.

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Sastia

    Ada sih beberapa pebisnis handal dan terkenal dan mungkin bisa kita jadikan role model. Sebut saja Elon Musk pendiri Tesla Motors dan SpaceX, dia bisa kerja 100 jam dalam seminggu. Atau Reid Hoffman, Steve Chen, Chad Hurley, dan Jawed Karim. Dua nama terakhir itu salah satu pendiri Youtube loh. Mereka semua juga merupakan orang-orang dibalik berdirinya PayPal.

    2020.01.15 5:25
  • user image

    Suryajaya

    Harland David atau yang lebih dikenal dengan sebutan "Colonel" Sanders, seorang pebisnis dari Amerika Serikat yang mendirikan waralaba makanan siap saji yang menjadi favorit bagi semua orang yaitu Kentucky Fried Chicken (KFC). Bahkan menariknya dia memulai bisnis pada usia senja yaitu 65 tahun. Dibutuhkan waktu panjang, tepatnya 9 tahun bagi Kolonel Sanders untuk bisa menemukan metode memasak ayam yang sempuran dan kita dikenal saat ini. Selain itu saat ini juga banyak pebisnis terkenal seperti Jack Ma yang merintis Ali baba, Elon Musk yang memprakarsai Kendaraan Listrik Tesla dan lain-lain.

    2020.05.20 0:28

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

Wirausaha,All (Wirausaha),Rencana Keuangan,Kelola Pengeluaran,All (Perencanaan Keuangan),Pekerjaan Offline,All (Menghasilkan Uang)

Mengecek kondisi usaha

All (Ekonomi)

Apakah Anda pernah mendapat tawaran untuk menjadi agen produk MLM?

Sebagai salah satu tugas dari sales MLM sekaligus faktor penentu besarnya reward yang didapatkan setiap periodenya adalah dengan menjual produk sebanyak-banyaknya atau merekrut downline. Apa yang Anda ketahui tentang downline dan apakah anda pernah menerima ajakan untuk bergabung menjadi salah satu sales produk MLM?

All (Kartu Kredit),All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,Asuransi Kesehatan,Asuransi Jiwa

Apakah betul jika nasabah BRI Kupedes mendapat asuransi jiwa secara gratis?

Wirausaha,All (Wirausaha),Alokasi Keuangan,Rencana Keuangan,All (Perencanaan Keuangan),All (Ekonomi)

Apa itu entrepreneurial finance

All (Pekerjaan),All (Wirausaha),All (Menghasilkan Uang)

Kesalahan apa yang sering dilakukan pebisnis pemula?

Agan & sista, nanya dong, kira-kira apa sih kesalahan pebisnis pemula ketika memasarkan produknya? Seringkali pengen mulai bisnis, jualan sesuatu atau bikin sesuatu tapi takut banget kalo failed. Ada yang bisa cerita gak kira-kira apa yang mesti jadi warning pas kita masarin produk, khususnya produk baru?

Wirausaha,All (Wirausaha),Kelola Pengeluaran,All (Perencanaan Keuangan),All (Ekonomi)

Jualan di Lazada emang harus deposit Rp 500 ribu dulu ya?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis