Forum
Terakhir di-update: 

Berapa persen dari dana pensiun yang sebaiknya digunakan untuk investasi

Permisi, numpang tanya ya. Ibu saya akan pensiun setahun lagi dan kami sedang berfikir untuk menggunakan uangnya untuk kebutuhan sehari-hari beliau dan melakukan investasi kecil-kecilan. Pertanyaan saya berapa persen dari dana pensiun yang secara aman bisa digunakan untuk investasi? Jadi kami bisa hidup dengan tenang tanpa khawatir overspending

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Fiko

    Jawabanya tergantung sih. Berapa besar uangnya, investasi apa dan gaya hidup sang ibu bagaimana. Kalai ingin investasi sih sepertinya orangnya tidak boros. Hitung semua pengeluaran yang penting dahulu baru dan untuk investasinya. Idealnya sih 10 persen namun nominal tersebut bisa dinaikan bila berharap investasi bisa sudah berjalan dan profit saat anda pensiun.

    2020.01.15 5:25
  • user image

    Irma

    Untuk bisa mengetahui secara pasti, Anda harus membuat anggaran pengeluaran terlebih dulu mulai dari kebutuhan sehari-hari, dana darurat 5-7 kali pengeluaran, dan dana kesehatan barulah nanti Anda bisa mendapatkan gambaran besaran yang bisa dialokasikan untuk investasi. Sebaiknya pilih setidaknya beberapa instrumen investasi yang beresiko kecil hingga sedang. Jika perlu pendampingan bisa meminta saran dari financial planner.

    2020.05.18 9:11

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

All (Pensiun),All (Perencanaan Keuangan)

Mengapa pengelolaan dana pensiun belum maksimal

Dari orang tua, saya mendengar bahwa teman-temannya yang juga sudah pensiun dari pekerjaan banyak yang mengalami kesulitan finansial. Bukan cuma karena sudah tidak lagi produktif dan tidak lagi bekerja, tapi juga karena pengelolaan dana pensiun yang mereka dapat tidak sepenuhnya efektif. Padahal mereka sudah diberikan fasilitas tunjangan hari tua dan ada yang dapat uang pensiun setiap bulan rutin. Tapi mengapa masih saja pengelolaan dana pensiun belum maksimal?

Pindah Kerja,All (Pekerjaan),Pensiun,All (Rencana Pensiun)

opsi pencairan dana pensiun

Asuransi Jiwa,All (Asuransi),All (Pensiun),Uang Pesangon,Pensiun,All (Rencana Pensiun)

Apakah undang-undang mengatur tentang pensiun ?

Selamat siang mbak.. Saya ingin tahu tentang program dana pensiun. Dana pensiun sedang digembar -gemborkan oleh pemerintah banik untuk ASN ataupun karyawan perusahaan swasta. Apakah ada payung hukum yang mengatur tentang dana pensiiun. Jika ada mohon tunjukkan. Terima kasih banyak

Pensiun,All (Rencana Pensiun)

Sebagai seorang yang baru pensiun, apa yang bisa saya lakukan selama wabah covid 19?

Kelola Pengeluaran,All (Perencanaan Keuangan),Uang Pesangon,All (Rencana Pensiun)

Akan saya apakan dana pensiun saya ini ditengah wabah covid 19?

Pensiun Dini,All (Pensiun),Pensiun

Bagaimana mempersiapkan dana pensiun jika saya bukan karyawan?

Saya seorang pekerja lepas yang suka bekerja tanpa banyak perintah. Makanya saya senang bekerja seorang diri. Namun disisi lain ada kendalanya, yaitu berupa pendapatan yang tak menentu. Dengan pendapatan yang tak tentu, sulit untuk mempersiapkan dana pensiun. bagaimana saya menyikapi ini?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis