Forum
Terakhir di-update: 

Apakah dana pensiunan bisa langsung dicairkan setelah berhenti kerja?

Selamat sore. Saya minta bantuannya untuk teman-teman yang ada disini. Mungkin pernah ada pengalaman sebelumnya. Saya pensiun dini dan punya BPJS Ketenagakerjaan. Saya pensiun dini dan ingin segera mencairkan uang tersebut kalau bisa sih secepat mungkin. Apakah hal itu memungkinkan? Kalau tidak kira-kira berapa lama ya prosesnya?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Sisca

    Setahu saya kalau langsung ya tidak mungkin. Ada dokumen yang harus dipersiapkan. Biasanya itu sih yang bikin lama. Kalau prosesnya setelah dimasukin pengajuannya mungkin sekitar 2-3 bulan. Saya membantu pengurusan BPJS bapak saja dan prosesnya kurang lebih seperti itu. Tidak bisa dibilang cepat namun tidak termasuk lama juga.

    2020.01.15 5:25
  • user image

    Aidil Khairun

    Biasanya akan butuh beberapa waktu karena perlu diproses dengan mengajukan berbagai dokumen pendukung dan verifikasi ke instansi terkait mungkin kisarannya antara 2 hingga 3 bulan. Walaupun lama jika semua dokumen lengkap, Anda tidak perlu khawatir akan dana pensiun tersebut yang pasti akan Anda dapatkan.

    2020.05.18 8:55

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

Kredit Usaha Rakyat (KUR),Pinjaman Bisnis,All (Pinjaman),All (Kejadian Tak Terduga),Uang Pesangon,Pensiun

Saya tidak mau menggunakan uang Pensiun untuk kebutuhan dana saya. Saya ingin mengajukan pinjaman karena bisnis saya sedang dalam Keadaan bangkrut . Apakah ada platform khusus yang bisa membantu saya dalam hal ini?

Kondisi bisnis saya saat ini dalam Keadaan bangkrut . Maka dari itu, saya ingin mengajukan pinjaman ke lembaga keuangan. Namun karena saya tidak memiliki banyak yang bisa saya jadikan sebagai jaminan, saya ingin mengagunkan yang lain. Dan saya berfikir kemana saya bisa mengajukan pinjaman yang kemungkinan bisa dikabulkan? Mohon pencerahannya Sebenarnya ada juga dana pensiun orang tua saya, tapi sebisa mungkin tidak mau saya gunakan.

All (Asuransi),Pensiun Dini,All (Pensiun)

Adakah saran agar orang tua saya yang pensiun tetap sehat walau wabah covid 19 menyerang?

Asuransi Kesehatan,All (Asuransi),All (Pensiun)

Apa kiat menjaga kesehatan untuk orang tua saya yang sudah pensiun ditengah wabah covid 19?

All (Pinjaman),Penipuan

Saya menjadi korban Penipuan , dan membutuhkan dana untuk menyelesaikan masalah saya. Kemana saya bisa mengajukan pinjaman dana? Kami memiliki uang Pensiun orang tua, namun lebih baik itu untuk kebutuhan darurat.

Asuransi Kesehatan,All (Rencana Pensiun)

Apa cara agar orang tua saya yang pensiun tetap bugar ditengah wabah covid 19?

All (Pekerjaan),All (Pensiun),All (Menghasilkan Uang)

Bisakah saya bekerja melewati usia pensiun?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis