Forum
Terakhir di-update: 

kekurangan personal loan

Apa yang menjadi kekurangan dari personal loan?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Harsono

    Beberapa kekurangan dari personal loan adalah limit kredit terbatas, tenor pendek, harus berstatus karyawan yang berpenghasilan tetap setiap bulan, harus menjadi nasabah dari bank pemberi kredit , suku bunga cukup tinggi dan ada biaya penalti jika melunasi pinjaman sebelum jatuh tempo.

    2020.01.15 5:25
  • user image

    Bian

    Karena pinjaman ini adalah pinjaman kategori KTA (Kredit tanpa Agunan), maka bisa dikatakan pinjaman ini memiliki plafon kredit yang sangat rendah dan sangat tergantung dengan profil kemampuan keuangan Anda untuk bisa memperoleh persetujuan. Jadi jika Anda membutuhkan pinjaman untuk kebutuhan usaha, sudah pasti akan mengalami kesulitan jika menggunakan produk pinjaman ini.

    2021.04.27 11:14
  • user image

    Merry

    Kalau sampai seseorang mengajukan personal loan, besar kemungkinan tujuan penggunaan dananya adalah untuk kepentingan konsumtif sehingga akan jadi masalah untuk pengembalian dananya. Selain itu profil keuangan dan pendapatan juga merupakan faktor penentu apakah kita layak untuk mendapatkan pinjaman atau tidak.

    2021.04.27 12:8

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

Kredit Tanpa Agunan,Kredit Multiguna,Dana Tunai,Kredit Renovasi,All (Pinjaman)

Siapa saja yang bisa mengajukan pinjaman digibank Cashline ini?

Saya butuh dana cepat untuk membangun rumah. Saya mendapatkan saran dari beberapa teman kantor untuk mengajukan pinjaman digibank Cashline di digibank. Namun karena saya tidak pernah meminjam uang di bank sebelumnya, saya ingin bertanya beberapa hal. Yang ingin saya tanyakan, siapa saja yang bisa mengajukan pinjaman digibank Cashline? Serta apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk mengajukan pinjaman digibank Cashline?

digibank Cashline / DBS Bank Indonesia

Kredit Mobil,All (Pinjaman)

Bagaimana prosedur untuk pelunasan sebelum jatuh tempo?

Saat ini saya memiliki kredit mobil di KKB BCA yang akan jatuh tempo tahun depan, apakah jika saya memiliki dana lebih saat ini, saya bisa lunasi kredit tersebut sebelum jatuh temponya? Apa saja persyarataan dan dokumen yang dibutuhkan untuk melakukan pelunasan kredit kendaraan bermotor sebelum tanggal jatuh tempo?

BCA Kredit Kendaraan Bermotor / BCA

KPR,All (Pinjaman),Rumah,All (Investasi)

Menyewakan rumah KPR kepada pihak ketiga

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Pengertian kredit tanpa anggunan (KTA)

Kredit Tanpa Agunan

Minimal pendapatan untuk mengajukan KTA

Kredit Mobil,All (Pinjaman)

Jangka waktu kredit mobil

Reviews Terkait

Kredit Tanpa Agunan

Tenor pembayaran hingga mencapai 15 tahun

BNI Fleksi

Kredit Mobil,All (Pinjaman)

Mobil baru dan mobil bekas

Pinjaman ini dapat dilakukan untuk pembelian mobil baru dan mobil bekas, durasi pinjamannya untuk mobil baru yaitu 1-5 tahun dan mobil bekas yaitu 1-3 tahun. Suku bunga untuk pinjaman mobil baru cukup kompetitif yaitu berkisar dari 4%-6,5% sementara untuk mobil bekas memiliki suku bunga yang cukup mahal yaitu 7,26%-8,36% sehingga kredit ini tidak menguntungkan bagi debitur yang ingin mengajukan pinjaman untuk mobil bekas.

Kredit Kepemilikan Mobil Bukopin

All (Perbankan),Kredit Mobil,Kredit Motor,Refinancing,Kredit Multiguna BPKB Mobil,Kredit Multiguna BPKB Motor,All (Pinjaman)

Refinancing mobil dan motor

BRI KKB Refinancing

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,Kredit Mobil,Kredit Motor,All (Pinjaman)

Cocok bagi yang ingin punya kendaraan yang cepat

Saat mencoba Mega Oto, saya dimudahkan dengan berbagai kemudahan di dalam membeli mobil khusus pribadi. Cukup dengan memberi FC identitas atau KTP, kartu keluarga atau surat nikah, dan mengisi formulir. Hasilnya, kita sudah mendapatkan mobil yang sesuai diinginkan, dimana adanya biaya administrasi yang harus disiapkan, tergantung ketentuan bank.

Mega Oto

Kredit Mobil,Kredit Motor,Refinancing,All (Pinjaman)

Kredibel dan terpercaya

Menggunakan program kredit BCA ini membuat saya nyaman ketika mengangsur mobil dan mendapatkan mobil yang diinginkan. Ditambah lagi dengan syarat yang mudah, pembayaran yang praktis, serta persetujuan kredit yang relatif singkat membuat saya tidak ragu bekerja sama dengan BCA Kredit Kendaraan Bermotor.

BCA Kredit Kendaraan Bermotor

Kredit Mobil,All (Pinjaman)

Solusi mudah kredit mobil yang fleksibel

Impian saya punya mobil jadi terwujud berkat Kredit Kendaraan bermotor CIMB Niaga Auto Finance. Syarat kredit, fleksibel, uang muka ringan, dan jangka waktu kredit yang fleksibel. Keunggulan lainnya yaitu Suku bunga bersaing, Jaminan proses 1 jam kepastian kredit serta Angsuran tetap setiap bulannya

CIMB Niaga Autofinance Mobil Baru

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis