Forum
Terakhir di-update: 

Apa itu Bisnis Paytren yang saat ini sedang ramai?

Beberapa teman saya di Apartemen sedang ramai berbisnis Paytren. Seperti apa itu Bisnis Paytren yang tampaknya sedang naik daun?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Wicaksono

    Paytren yang dirilis dan dikembangkan oleh PT Veritra Sentosa Internasional merupakan sebuah program bisnis pembayaran yang dimiliki oleh Ustadz Yusuf Mansur. Program Paytren dilakukan melalui aplikasi transaksi atau pembayaran berbasis aplikasi digital yang dapat dilakukan dengan ponsel Android maupun iOS dan dapat dijalani oleh berbagai kalangan masyarakat dari mulai pelajar, mahasiswa, karyawan, maupun ibu rumah tangga. Paytren ini memiliki manfaat dalam memudahkan kita melakukan berbagai transaksi pembayaran, mulai dari pengisian pulsa, pembayaran tagihan PLN, telkom, TV prabayar, PDAM, BPJS, belanja di marketplace, tiket pesawat dan kereta api, dan lain sebagainya.

    2020.02.13 10:43
  • user image

    Irma

    Pada dasarnya fungsi dari PayTren ini sama saja dengan ATM yaitu untuk melakukan transaksi ataupun pembayaran. Melalui aplikasi ini penggunanya dapat mentransfer uang. mengisi ulang pulsa dan paket data, membayar token listrik, membeli tiket pesawat dan lain-lain.Memang jadi tidak ribet jika memiliki kartu paytren ini.

    2020.04.12 16:4
  • user image

    Issabell

    Bisnis Paytren adalah bisnis yang menghasilkan melalui sistem kerja sebuah software berupa aplikasi yang digunakan untuk pembayaran dalam jaringan. Pembayaran yang dapat dilakukan meliputi tagihan telepon, tagihan listrik, pulsa elektronik, tiket perjalanan, dll. Bisnis ini berada dibawah PT Veritra Sentosa Internasional.

    2020.10.31 9:9

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

All (Pekerjaan),All (Ekonomi)

hak dan kewajiban pengusaha

All (Investasi),All (Pekerjaan),Wirausaha,All (Wirausaha),All (Investasi),Pekerjaan Online,Pekerjaan Offline,All (Menghasilkan Uang)

Apa hal yang bisa kita pelajari setelah memulai berbisnis?

Hi, mau nanya ya, apa hal yang paling berkesan dan bisa kita pelajari setelah kita memulai sebuah bisnis? Apakah bisnis itu merupakan hal yang menyenangkan serta hal apa saja yang perlu kita perhatikan ketika kita sudah siap memulai sebuah bisnis dengan segala konsekuensinya? Mohon sharing ya, terima kasih banyak.

All (Ekonomi)

"Official Store" di Tokopedia itu apa sih?

All (Pekerjaan),Wirausaha,All (Wirausaha),Pekerjaan Online,Pekerjaan Offline,All (Menghasilkan Uang)

Menurut Anda apa yang menentukan pilihan Anda akan produk MLM yang akan Anda jual?

Banyaknya pilihan produk MLM yang tersedia di pasaran membuat calon marketing dapat memilih produk apa yang akan dipasarkan. Menurut Anda, apa yang menentukan pilihan produk MLM yang akan Anda pasarkan? Jenis produk dan spesifikasi khusus apa yang harus diimiliki oleh produk sehingga Anda tertarik untuk memasarkannya?

All (Ekonomi)

Apakah Anda pernah mendapat tawaran untuk menjadi agen produk MLM?

Sebagai salah satu tugas dari sales MLM sekaligus faktor penentu besarnya reward yang didapatkan setiap periodenya adalah dengan menjual produk sebanyak-banyaknya atau merekrut downline. Apa yang Anda ketahui tentang downline dan apakah anda pernah menerima ajakan untuk bergabung menjadi salah satu sales produk MLM?

All (Utang),All (Ekonomi)

perusahaan meminjam uang kepada perusahaan lain

Ada suatu perusahaan yang sedang turun pendapatan nya, dan ingin meminjam uang. Bolehkah suatu perusahaan meminjam uang kepada perusahaan lain nya? Adakah syarat tertentu yang harus dimiliki untuk meminjam uang kepada perusahaan lainnya? Jika ada apa syaratnya?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis