Forum
Terakhir di-update: 

Apa kartu debit dan atm sama?

Saya agak bingung dengan istilah kartu debit dan kartu atm. Apa keduanya itu sama? Jujur saja, saya bingung banyak orang menyebut kartu yang di bawa oleh mereka itu kartu atm, padahal di kartunya sendiri tertulis sebagai kartu debit. Saya minta penjelasannya. terima kasih.

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Agatha

    Satu kartu ada yang punya 2 fungsi sehingga beda penyebutan saja. Perbedaan penyebutan ini berdasarkan penggunaan. Jika dipakai mengoperasikan ATM maka disebut kartu ATM. Sedangkan saat digunakan pada mesin EDC dinamakan kartu debit. Tapi ada bank yang hanya menerbitkan kartu atm saja tanpa bisa digunakan sebagai kartu debit.

    2020.01.16 20:9
  • user image

    Dian Sari

    Bagi saya sama saja, karena bank mengeluarkan kartu debit dengan fungsi transaksi di mesin EDC sekaligus juga di mesin ATM. Jadi satu kartu memiliki kemampuan dan fungsi untuk alat pembayaran dan tarik tunai dana dari rekening simpanan. Jarang ditemukan bank yang menerbitkan kartu ATM yang terpisah dengan kartu debit.

    2021.09.18 10:54

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan),Tabungan Syariah,All (Perbankan Syariah)

Bagaimana cara mendapatkan kartu debet OCBC NISP GPN?

Kartu Debit OCBC NISP GPN / Bank OCBC NISP

Kartu Debit,All (Perbankan)

Biaya apa saja yang dibebankan oleh Paspor BCA GPN kepada para penggunanya?

Saya ditawari oleh pegawai Bank BCA untuk mengganti kartu debit saya ke kartu debit Paspor BCA GPN. Namun saya ragu karena takut dengan biaya pada kartu tersebut. Yang ingin saya tanyakan dalam forum ini, apa saja biaya yang terdapat pada kartu debit Paspor BCA GPN? Selain itu, apakah kartu Paspor BCA GPN memiliki biaya administrasi bulanan? Apakah kartu Paspor BCA GPN memiliki biaya transaksi lainnya?

Paspor BCA GPN / BCA

Kartu Debit,All (Perbankan)

Bagaimana jika saya lupa menaruh kartu debit saya?

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Bagaimana mengurus kartu debit Paspor BCA GPN yang hilang?

Saya memiliki kartu debit Paspor BCA GPN yang saya gunakan untuk kegiatan sehari-hari saya. Namun karena dompet saya jatuh dan kartu debit Paspor BCA GPN berada di dalamnya, saya jadi kehilangan kartu debit tersebut. Yang ingin saya tanyakan dalam forum ini, bagaimana cara mengurus kartu debit Paspor BCA GPN yang hilang? Apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk membuat kartu debit Paspor BCA GPN lagi?

Paspor BCA GPN / BCA

Kartu Debit,All (Perbankan)

Apa yang terjadi jika saya lupa pin kartu debit dan salah memasukan pin beberapa kali?

Kartu Debit,All (Perbankan)

Mengapa kartu debit saya ditolak?

Reviews Terkait

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Bebas biaya transaksi di Negara Lain

Kartu Debit UOB

Tabungan,Deposito,All (Perbankan),All (Investasi)

Penawaran suku bunga simpanan yang menarik

Dengan minimal saldo simpanan sebesar 100.000.000, bunga yang ditawarkan mencapai 1% per tahun. Semakin besar saldo penyimpanan, suku bunga yang ditawarkan pun akan semakin tinggi bahkan bisa mencapai 3,5% per tahun. Karena rekening ini membebaskan biaya administrasi dan mewajibkan saldo minimal 50.000.000 perlu dipertimbangkan jumlah dana yang akan disimpan untuk mengoptimalkan bunga dan menghindari biaya akibat saldo dibawah saldo minimal.

Tanda Premium OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Kartu untuk para travellers

Kartu Debit BNI Citilink

Kartu Kredit Visa,Tabungan,All (Perbankan)

Layanan permintaan financial statement

DBS Tabungan / DBS Bank Indonesia

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Setoran awal dan minimal saldo

Tabungan BTN Batara / Bank BTN

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Kemudahan dalam Pembayaran Belanja Online

Kartu debit yang memberikan kemudahan dalam pembayaran belanja online seperti membayar Spotify, Netflix, dan pembayaran bulanan lainnya tanpa repot dan tanpa harus menemukan ATM ini sangat menarik bagi yang sering bertransaksi secara online karena nasabah bisa menetapkan batas sesuai kebutuhan, belanja sesuai anggaran dengan keistimewaan membuat nomor kartu sendiri serta memblokir / membuka blokir kartu kapan saja, di mana saja.

Kartu Debit Online OCBC NISP

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis