Forum
Terakhir di-update: 

Tanya beda giro dan tabungan

Teman-teman, saya mau tanya terkait produk simpanan bank. Barangkali agan dan sista ada yang bisa jelaskan apasih bedanya giro dan tabungan? Dan bagaimana sih cara gunain keduanya dengan tepat? Terimakasih ya

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Ibnu

    Tabungan adalah produk bank yang ada bunga simpanannya, sedangkan giro biasanya tidak ada bunganya. Hal itu karena tabungan lebih diperuntukkan untuk simpanan, dan giro untuk kebutuhan transaksi bisnis. Itu sebabnya, penarikan tabungan dapat mengunakan ATM, sedangkan giro penarikan tunainya bisa mengunakan bilyet giro atau cek

    2019.11.21 20:35

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

Tabungan,All (Perbankan)

Apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk membuka rekening tabungan FlexiMAX Danamon ini?

Saya ingin membuka rekening tabungan baru untuk istri saya. Banyak teman kerja yang menyarankan untuk menggunakan tabungan FlexiMAX Danamon karena memiliki banyak manfaat. Yang ingin saya tanyakan dalam forum ini, apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk membuka rekening tabungan FlexiMAX Danamon ini?

FlexiMAX Danamon / Bank Danamon

Tabungan,Kartu Debit,Tabungan Prioritas,Digital Banking,All (Perbankan)

Bisakah akun BNI Taplus Anak dimigrasi ke akun Taplus Muda?

BNI Taplus Anak / BNI

Digital Banking,All (Perbankan),All (e-Wallet)

Bagaimana jika terjadi double top up?

SAKUKU / BCA

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan),All (Pekerjaan),All (Perencanaan Keuangan),All (Menghasilkan Uang)

Bagaimana cara membuka rekening tabungan Tanda 360 Plus ini?

Saya ingin membuka rekening tabungan baru untuk urusan pekerjaan saya. Banyak teman kantor yang menyarankan untuk menggunakan Tanda 360 Plus dari OCBC NISP. Yang ingin saya tanyakan dalam forum ini, bagaimana cara membuka rekening tabungan Tanda 360 Plus ini? Selain itu, apa saja persyaratan untuk membuka rekening tabungan Tanda 360 Plus ini?

Tanda 360 Plus OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Tabungan,All (Perbankan)

Berapa biaya penarikan tunai pada tabungan Tanda 360 Plus ini?

Saya memang ingin membuka rekening baru untuk kebutuhan keluarga saya. Saya disarankan untuk menggunakan Tanda 360 Plus dari OCBC NISP. Namun saya ingin bertanya beberapa hal dalam forum ini. Yang ingin saya tanyakan, berapa biaya penarikan tunai pada tabungan Tanda 360 Plus ini? Selain itu, apakah tabungan Tanda 360 Plus ini memiliki biaya administrasi bulanan?

Tanda 360 Plus OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Kartu Kredit Gold,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit)

Upgrade kartu dari Mandiri Visa Silver ke Gold syaratnya apa aja ya?

Reviews Terkait

Tabungan,All (Perbankan),All (e-Wallet)

Tabungan sekaligus Kartu Belanja

Tabungan Alfamart Sinarmas

Tabungan,All (Perbankan)

Tabungan untuk segala usia dan bebas biaya admin

Tabunganku Danamon

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan),All (Pendidikan dan Pelatihan)

Kartu yang berungsi sebagai kartu mahasiswa

BNI Taplus / BNI Taplus Muda / BNI Taplus Muda Co-Brand

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Memberikan Nilai Lebih bagi Aset Nasabah

Tabungan SiAga Valas Bukopin

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Cocok untuk Para Pelajar

Tabungan Simpel Sinarmas

Tabungan,All (Perbankan)

Menabung Mata Uang Asing secara Aman dan Nyaman

Tabungan mata uang aisng yang tersedia dalam berbagai pilihan mata uang diantaranya seperti AUD, EUR, GBP, NZD, USD, HKD, SGD, CHF, JPY, dan CAD ini bebas biaya penarikan bank notes melalui kantor cabang dengan ketentuan setara dengan USD 5,000 per hari untuk nasabah Priority Banking dan setara USD 2,500 per hari bagi nasabah Personal Banking. Nasabah tabungan ini mendapatkan akses mudah ke rekening melalui SC Mobile Banking, Online Banking, SMS Banking dan Phone Banking.

Foreign Currency Saving Standard Chartered

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis