Forum
Terakhir di-update: 

Apa saja manfaat dari memiliki kartu kredit HSBC Premier MasterCard ?

Saya penasaran dengan kartu kredit HSBC Premier MasterCard, kalau boleh ada yang bisa membagikan manfaat menggunakan kartu kredit yang satu ini. Jujur, ini baru pertama kalinya saya mengajukan kartu kredit, dan saya tentunya tidak mau salah pilih. Saya mengerti kalau mengajukan kartu kredit itu harus sesuai dengan kemampuan finansial kita, tapi setidaknya saya ingin tahu manfaatnya terlebih dahulu.

Penyedia jasa yang di bahas dalam forum ini:

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    jalujalu

    Kartu kredit HSBC Premier MasterCard merupakan salah satu jenis kartu kredit dari HSBC Indonesia yang memiliki banyak manfaat, seperti memberikan program reward terbaik, memberikan fasilitas airport lounge VIP terbesar di dunia, memberikan diskon-diskon menarik, dan memiliki fitur best pay. Selain itu, Kartu kredit HSBC Premier MasterCard tidak memiliki biaya iuran tahunan.

    2020.07.06 10:3
  • user image

    Valentina

    Kartu kredit HSBC Premier MasterCard merupakan kartu kredit spesial dari Bank HSBC Indonesia yang ditujukan kepada nasabah dengan Asset Under Management (AUM) setidaknya Rp 500 juta. Kartu Kredit HSBC Premier MasterCard menawarkan limit maksimum hingga Rp300 juta. Ada lebih dari 24 juta merchant yang telah mengakui dan menerima transaksi dengan kartu ini di seluruh dunia. Selain menawarkan limit yang cukup besar, Kartu Kredit HSBC Premier MasterCard juga menawarkan 25% tambahan Poin Rewards dan asuransi perlindungan kecelakaan hingga Rp10 miliar.

    2020.12.12 16:32
  • user image

    Edo

    Kartu kredit HSBC Premier MasterCard merupakan kartu kredit yang dapat dimiliki oleh nasabah HSBC Premier dengan pengendapan dana Rp 500 Juta. Seperti hal nya kartu kredit pada umumnya, memfasilitasi transaksi cicilan dan pembayaran melalui merchant yang bekerja sama dengan MasterCard. Hanya saja salah satu keunggulan dari kartu ini adalah poin yang diperoleh dari transaksi retail baik di dalam negeri maupun di luar negeri. Poin terkumpul juga memberikan fasilitas yang berbeda dibagi menjadi 2 kelompok, 1 million points club dan 5 million points club.

    2021.04.26 15:38
  • user image

    Dinda

    Berarti apakah sebenarnya kartu kredit HSBC Premier MasterCard tidak memberikan syarat penghasilan bulanan tertentu bagi pemegang kartu yang ingin memiliki kartu kredit ini? Berapa iuran tahunan yang dibebankan kepada pemegang kartu kredit HSBC Premier MasterCard mengingat banyaknya manfaat dan reward yang bisa dilakukan dengan menggunakan kartu kredit ini?

    2021.09.04 2:54

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Rekomendasi review lainnya

Kartu Kredit Perjalanan,Kartu Kredit Mastercard,All (Kartu Kredit),All (Asuransi)

Saya bisa mendapatkan manfaat asuransi penuh dengan menggunakan kartu kredit ini

Saya bisa mendapatkan manfaat asuransi penuh dengan menggunakan kartu kredit ini. Saya bahkan mendapatkan Full travel protection sebesar 10.5 miliar rupiah, emergency assistance, bonus poin, dan juga layanan eksklusif kemanapun dan di negara manapun saya pergi. HSBC selalu menjadi pilihan utama kami

HSBC Premier MasterCard / Bank HSBC Indonesia

Kartu Kredit Cashback,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Biaya iuran tahunan kartu kredit HSBC Platinum yang relatif lebih murah dibandingkan kartu kredit dari Bank asing lainnya.

Alasan saya masih menggunakan kartu HSBC Platinum cashback saya sampai saat ini karena iuran tahunannya yang masih lebih murah dibandingkan kartu platinum lainnya, terutama yang diterbitkan oleh bank asing. Saya juga masih menikmati keunggulan utamanya yaitu cashback untuk transaksi yang memang sering saya lakukan seperti makan di restoran, belanja di supermarket dan juga transaksi online. Akan lebih baik lagi kalau cashback juga bisa digunakan untuk membayar iuran tahunan.

HSBC Platinum Cash Back / Bank HSBC Indonesia

Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Ada kadaluarsa untuk penggunaan poin rewards yang dikumpulkan pada kartu HSBC Visa Platinum.

Menurut saya ini kelemahan dari kartu kredit HSBC Visa platinum saya dimana ada kadaluarsa untuk poin rewards yang terkumpul. Pernah sekali waktu saya ingin tukarkan tapi ternyata sudah keburu hangus poinnya. Karena ini juga jadi saya suka terburu-buru menukarkan poin saya karena takut hangus lagi padahal mungkin kalau dikumpulkan lebih lama jumlahnya bisa lebih besar dan saya bisa menukarnya dengan sesuatu yang lebih menarik/menguntungkan untuk saya.

HSBC VISA Platinum / Bank HSBC Indonesia

Kartu Kredit Cashback

Promo cashbac

Kartu Kredit HSBC ikut serta dalam memberikan kode promo untuk aplikasi cashbac dengan tujuan agar aktif digunakan untuk transaksi karena dari jumlah transaksi yang dilakukan akan menghasilkan reward yang dapat dikumpulkan oleh pemegang kartu. Jadi pemegang kartu mendapatkan 2 bonus yaitu bonus cashback di aplikasi cashbac dan bonus reward di kartu kredit.

HSBC Gold Card / Bank HSBC Indonesia

Kartu Kredit Perjalanan,Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Gold,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Akses lounge bandara dengan reward

Untuk jenis kartu ini tidak mendapatkan akses gratis ke lounge bandara, tapi tidak perlu berkecil hati karena pemegang kartu masih dapat mengakses lounge dengan menukarkan sejumlah point reward. Jumlah reward yang ditukarkan relatif besar, sehingga perlu dikalkulasi lagi apakah worthed untuk menukar point dengan akses lounge.

HSBC Gold Card / Bank HSBC Indonesia

All (Kartu Kredit)

Syarat pengajuan kartu kredit

Minimal gaji yang disyaratkan untuk pengajuan kartu kredit ini cukup terjangkau di nominal 4.500.000 per bulan, sama dengan kartu kredit jenis platinum cash back. Untuk biaya iuran tahunan yang harus dibayarkan nilainya lebih rendah dari platinum cash back yakni 300.000 dan untuk pembebasan iuran tahunan dapat dilakukan dengan menukarkan point reward.

HSBC Gold Card / Bank HSBC Indonesia

Rekomendasi forum lainnya

Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Belanja,Kartu Kredit Mastercard,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

bagaimana cara dan syarat pengajuan kepemilikan kartu kredit HSBC Premier MasterCard?

HSBC Premier MasterCard / Bank HSBC Indonesia

Kartu Kredit Cashback,All (Kartu Kredit)

Apa saja yang perlu diketahui soal promo cashback kartu kredit? Dan apakah program cashback miliki HSBC Platinum Cash Back yang terbaik?

HSBC Platinum Cash Back / Bank HSBC Indonesia

Kartu Kredit Cashback,Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Gold,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Apa bedanya kartu kredit yang khusus mengedepankan program cashback dengan yang tidak? Apakah HSBC Gold Card memiliki program cashback khusus juga?

HSBC Gold Card / Bank HSBC Indonesia

Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Belanja,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Apakah kartu kredit HSBC VISA Platinum memiliki promo poin reward yang menarik?

HSBC VISA Platinum / Bank HSBC Indonesia

Kartu Kredit Cashback,Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Gold,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Apakah keuntunagn utama menggunakan kartu kredit HSBC Gold?

HSBC Gold Card / Bank HSBC Indonesia

Tabungan,Kartu Debit,Remittance,All (Perbankan)

apakah kartu debit HSBC bisa digunakan diluar negeri?

Kartu Debit HSBC / Bank HSBC Indonesia

Forums Terkait

Kartu Kredit Perjalanan,Kartu Kredit Tanpa Biaya Tahunan,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit)

Ingin mengetahui perbedaan fitur dari beberapa varian kartu kredit BCA-Singapore Airlines KrisFlyier.

BCA punya beberapa kartu kredit yang bekerja sama dengan Singapore Airlines. Saya ingin coba untuk mengajukan tipe BCA Singapore Airlines KrisFlyer VISA Signature tapi saya masih mempertimbangkan apakah kartu ini lebih menguntungkan dari yang tipe Infinite. Memang dari sisi biaya tahunan lebih murah, tapi apakah sebanding dengan fitur yang diterima?

BCA Singapore Airlines KrisFlyer VISA Signature / BCA

All (Kartu Kredit),All (Perbankan),All (Pinjaman)

Bagaimana caranya agar saya bisa mendapat keringanan pembayaran? agar tidak menunggu saja tanpa kejelasan.

Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Belanja Supermarket,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Keuntungan yang didapat jika memiliki kartu kredit Transmart Mega

Kartu Kredit Bisnis,Kartu Kredit American Express,All (Kartu Kredit)

Apa saja manfaat dari memiliki kartu kredit BNI American Express Business Card ?

Saya penasaran dengan kartu kredit BNI American Express Business Card, kalau boleh ada yang bisa membagikan manfaat menggunakan kartu kredit yang satu ini. Jujur, ini baru pertama kalinya saya mengajukan kartu kredit, dan saya tentunya tidak mau salah pilih. Saya mengerti kalau mengajukan kartu kredit itu harus sesuai dengan kemampuan finansial kita, tapi setidaknya saya ingin tahu manfaatnya terlebih dahulu.

BNI American Express Business Card / BNI

All (Kartu Kredit),Kredit Tanpa Agunan,Kredit Multiguna,Refinancing,Kredit Renovasi,All (Pinjaman),All (Pasangan Hidup)

Saya memiliki kredit histori yang bagus. Saya sedang mangajukan dana untuk Kompensasi kerusakan rumah saya. Tapi itu butuh waktu agak lama, jadi saya membutuhkan dana. Apakah saya bisa menjaminkan rumah saya untuk pengajuan pinjaman?

Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Belanja,Kartu Kredit Gold,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit),All (Perbankan),All (Utang)

Apa denda yang diberikan ketika terlambat membayar tagihan kartu kredit Mega VISA Gold ini?

Saya memiliki kartu kredit Mega VISA Gold yang saya gunakan untuk kebutuhkan rumah tangga saya. Namun karena kesulitan ekonomi yang saya alami, saya belum membayar tagihan bulanan kartu kredit saya. Yang ingin saya tanyakan dalam forum ini, apa denda yang saya terima karena tidak membayar tagihan kartu kredit Mega VISA Gold ini?

Mega VISA Silver / Bank Mega

Reviews Terkait

Kartu Kredit Corporate,All (Kartu Kredit)

Kerjasama menguntungkan dengan BRI

BRI Business Card

Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Belanja,Kartu Kredit Tanpa Biaya Tahunan,Kartu Kredit Mastercard,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Kartu multiguna dengan berbagai penawaran menarik

Bank Ganesha Mastercard Platinum (Sudah Tidak Tersedia)

Kartu Kredit Bisnis,Kartu Kredit Tanpa Biaya Tahunan,All (Kartu Kredit),All (Perbankan),Kelola Pengeluaran

Kartu Kredit khusus buat nasabah Karyawan BRI

BRI Business Card

Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Belanja,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Funtastic

Panin VISA Platinum

Kartu Kredit Dining,Kartu Kredit Visa,Kartu Kredit Golf,Kartu Kredit Air Miles,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Kartu istimewa yang ideal bagi yang sering berpergian dengan Singapora Airlines

BCA Singapore Airlines KrisFlyer VISA Signature

Kartu Kredit Gold,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Kartu Kredit Harian

Danamon VISA Gold

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis