Forum
Terakhir di-update: 

Penggunaan produk tabungan ini untuk apa ya?

Saya merupakan nasabah lama Bank Bukopin, dan cukup sering mendengar beberapa produknya. Tapi kemarin setelah membaca pada banner di suatu tempat saya menemukan ada Tabungan SiAga Bukopin Kerjasama. Saya lumayan penasaran juga tentang itu, kalo boleh tahu itu produknya untuk apa ya? Apakah beda dengan produk Bukopin yang lainnya?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Reni

    Tentu berbeda, Tabungan SiAga Bukopin Kerjasama meruapakan jenis dari produk tabungan Bank Bukopin yang tabungan ini digunakan dengan cara bekerja sama dengan suatu perusahaan untuk pembayaran gaji pegawai atau tujuan lainnya yang dilakukan dengan pembukaan rekening tabungan secara massal. Hal itulah yang membedakan tabungan ini dengan tabunagn yang lainnya.

    2020.03.21 10:47
  • user image

    betrina

    Tabungan SiAga Bukopin Kerjasama merupakan salah satu jenis tabungan dari Bank Bukopin yang digunakan untuk pembayaran gaji karyawan bagi perusahaan yang bekerjasama dengan Bank Bukopin. Tabungan SiAga Bukopin Kerjasama memiliki banyak manfaat, seperti bebas biaya administrasi, memberikan suku bunga yang progresif, memberikan jaminan asuransi kecelakaan hingga Rp 2 juta, dan dapat diguakan untuk pembayaran tagihan bulanan dengan fasilitas autoebet.

    2020.07.11 6:45

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Rekomendasi review lainnya

Tabungan,All (Perbankan)

Karena kami memiliki bisnis bersama, maka rekening jenis ini sangat bermanfaat bagi kami.

Jadi dengan menjadi nasabah di Tabungan Siaga Bukopin Bisnis ini, saya dan adik saya bisa join memakai akun yang sama untuk urusan bisnis kami, contohnya untuk penerimaan uang. Karena kami memiliki bisnis bersama, maka rekening jenis ini sangat bermanfaat bagi kami, dan kami bisa punya hak yang sama untuk rekeningnya

Tabungan SiAga Bukopin Bisnis / Bank Bukopin

Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Belanja,All (Kartu Kredit)

Biaya iuran tahunan yang terjangkau

Kartu kredit paling basic yang dimiliki oleh Bank Bukopin ini dapat dijadikan pilihan jika fitur dan benefit yang diinginkan hanya adalah potongan harga, reward, ataupun kemudahan berbelanja dan cicilan. Dengan iuran tahunan yang relatif murah semua fasilitas ini sudah diakomodasi oleh kartu ini jadi jika tidak ada fitur khusus yang dibutuhkan kartu ini sudah cukup baik.

Bukopin VISA Classic / Bank Bukopin

All (Perbankan),All (Ekonomi)

Bank berusia setengah abad yang layanannya tersebar seluruh di Indonesia

Bank Bupokin memiliki berbagai layanan perbankan yang terbilang lengkap, beroperasi di 23 provinsi di Indonesia walaupun pamornya belum seterkenal bank swasta dan bank negeri lainnya di Indonesia namun bisa dikatakan memiliki penetrasi pasar yang mumpuni.Digitalisai juga tidak membuat bank ini gagap, mengikuti perkembangan zaman, layanan perbankan nya pun telah bisa diakses melalui sentuhan jari. Walaupun dari segi layanan nasabah belum terlalu optimal karena masih terbatas melalui telepon, yang tentunya akan lebih baik jika tersedia layanan live chat.

Bank Bukopin

Tabungan,Tabungan Prioritas,All (Perbankan),Wirausaha,All (Wirausaha)

Tabungan transaksi bisnis Anda

Saya diuntungkan memiliki Tabungan SiAga Bukopin Bisnis. Tabungan ini dilengkapi berbagai fitur kegiatan bisnis. Serta kemampuan untuk mencatat setiap detail transaksi di buku tabungan. Tak cuma itu, Tabungan SiAga Bukopin Bisnis punya fasilitas joint account bagi nasabah yang ingin buka rekening atas nama dua orang.

Tabungan SiAga Bukopin / Tabungan SiAga Bukopin Bisnis

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Bisa join account, jadi lebih mudah

Saya dan rekan bisnis saya memiliki satu tabungan dengan 2 pemilik. Bagi saya ini cukup mudah, dan saya merasakan manfaat yang lebih dalam transaksi bisnis saya. Satu hal yang membuat saya tetap menggunakan Rekening SiAga Bukopin Bisnis adalah adanya detil transaksi yang terperinci. Sehingga saya dan rekan saya dapat transparan melihat transaksi saya dan rekan bisnis saya.

Tabungan SiAga Bukopin Bisnis

Tabungan,All (Perbankan),Tabungan Syariah,All (Perbankan Syariah),All (Wirausaha)

Tabungan bisa untuk dua orang dalam 1 rekening

Selain satu rekening bisa diperuntukkan dua orang yagn pencatatan maupun laporan transaksi dilakukan oleh pihak Bukopin dengan rinci pada transaksi-transaksi yang terjadi, keistimewaan jenis tabungan yang diluncurkan oleh Bukopijn ini tidaklah terlalu istimewa. Karena tujuan utama dari Bukopin adalah untuk meningkatkan jumlah nasabahnya. Bukopin dalam hal ini kekurangan nasabah.

Tabungan SiAga Bukopin Bisnis

Rekomendasi forum lainnya

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Apa saja sih manfaat dari menjadi nasabah Tabungan SiAga Bukopin Bisnis untuk transaksi perusahaan kami?

Tabungan SiAga Bukopin Bisnis / Bank Bukopin

Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit)

Jika kartu kredit Bukopin VISA Classic saya hilang, bagaimana penggantiannya?

Bukopin VISA Classic / Bank Bukopin

Kartu Debit,All (Perbankan)

Apa saja keuntungan yang bisa saya rasakan jika menggunakan kartu debit ini?

Giro Bukopin Rupiah / Bank Bukopin

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Apa saja keuntungan yang bisa komunitas saya dapatkan dengan menggunakan kartu debit ini?

Kartu Debit Co-Branding Bukopin / Bank Bukopin

Kartu Kredit Tanpa Biaya Tahunan,All (Kartu Kredit),Tabungan,Kartu Debit,Tabungan Prioritas,All (Perbankan)

Apa saja kriteria komunitas yang bisa mengajukan pendaftaran rekening untuk mendapatkan kartu debit ini?

Kartu Debit Co-Branding Bukopin / Bank Bukopin

Kartu Kredit Reward,All (Kartu Kredit)

Bisakah kartu kredit Bukopin Bisnis Colorful dipakai untuk keperluan pribadi?

Bukopin Bisnis Colorful / Bank Bukopin

Forums Terkait

All (Kartu Kredit)

Jika Ingin Memakai Kartu Kredit Aeon, Harus Membayar Iuran?

Kartu Kredit Gold,All (Kartu Kredit),All (Perbankan),All (Perencanaan Keuangan)

Bener gak sih kalo bikin kartu kredit Mandiri bebas annual fee?

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Kartu ATM BRI saya terblokir, bisa ga sih diurus melalui call center?

All (e-Wallet)

Apa yang terjadi apabila pengguna melakukan top up melebihi batas maksimal?

DANA / Espay Debit Indonesia Koe

Tabungan,Kartu Debit,Tabungan Prioritas,Digital Banking,All (Perbankan)

Bisakah akun BNI Taplus Anak dimigrasi ke akun Taplus Muda?

BNI Taplus Anak / BNI

Tabungan,All (Perbankan),Tabungan Syariah,All (Perbankan Syariah),All (Pendidikan dan Pelatihan)

Apa saja persyaratan untuk membuka rekening tabungan FlexiMAX Danamon?

Saya memiliki seorang anak yang baru masuk kuliah. Saya memiliki keinginan untuk memberikan rekening tabungan agar mudah melakukan transaksi. Saya tertarik menggunakan tabungan FlexiMAX Danamon. Yang ingin saya tanyakan dalam forum ini, apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk membuka rekening tabungan FlexiMAX Danamon?

FlexiMAX Danamon / Bank Danamon

Reviews Terkait

Tabungan,Deposito,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Tabungan berjangka yang fleksibel

Tabungan berjangka ini cocok bagi yang ingin menabung dalam jangka waktu tertentu dimana jangka waktu yang ditawarkan mulai dari 1 tahun sampai 15 tahun. Untuk tabungan jenis ini berlaku setoran rutin mulai dari Rp200.000/bulan dan minimal jangka waktu 2 tahun atau pilihan lainnya dengan setoran rutin Rp 500.000/bulan dan jangka waktu mulai dari 1 tahun. Saldo tabungan dapat diatur pemindahan saldo secara berkala melalui autodebet dari tabungan reguler sesuai dengan jumlah angsuran dan jangka waktu yang disepakati.

Tabungan Cita2Ku Danamon

Tabungan,All (Perbankan),Asuransi Jiwa,All (Asuransi)

Tabungan sekaligus asuransi kecelakaan

Tabungan yang wajib dibuka setelah mengajukan kredit motor atupun mobil di Adira Finance karena berfungsi untuk membayarkan angsuran dengan sistem auto-debit bagi kredit di Adira ini cukup mudah dibuat yaitu hanya perlu ke kantor cabang Danamon, membayar setoran awal kemudian mengambil kartu debit Danamon Reguler. Tabungan yang gratis biaya admin ini jika saldo sebelum penarikan minimal Rp 8.000.000 maka gratis tarik tunai hingga 100x di ATM ALTO, Bersama, Prima selama 1 bulan dan selama 6 bulan pertama, mendapat gratis premi asuransi kecelakaan dengan nilai manfaat Rp 10.000.000

Danamon LEBIH Adira Finance

Tabungan,All (Perbankan),Reksa Dana,All (Investasi),All (Ekonomi)

Tabungan untuk Transaksi di Pasar Modal

Tabungan RDN Panin Bank

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Transaksi tanpa perlu datang ke bank

Produk tabungan BCA yang memudahkan nasabah untuk bisa melakukan transaksi tanpa harus datang ke bank. Bisa digunakan untuk membuka dan menutup rekening, menyetor uang, menarik tunai, cek saldo, atau inquiry mutasi rekening tanpa perlu repot-repot mengantre di bank, cukup datang ke agen resmi bank BCA terdekat.

LAKU BCA

Tabungan,All (Perbankan)

Tabungan untuk segala usia dan bebas biaya admin

Tabunganku Danamon

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,Remittance,All (Perbankan)

Tabungan Valas

Permata Tabungan Valas

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis