Forum
Terakhir di-update: 

Apa saja persyaratan dan manfaat menggunakan Tanda Junior Bank OCBC NISP?

Apa sih yang dimaksud dengan Tabungan Tanda Junior Bank OCBC NISP? Apa saja benefit yang bisa kita dapat jika kita mendaftar ke Tabungan Tanda Junior Bank OCBC NISP? Apa saja fitur dari Tabungan Tanda Junior Bank OCBC NISP yang tidak kita jumpai di tabungan sejenis? Apa saja persyaratan untuk bisa mendapatkan Tabungan Tanda Junior Bank OCBC NISP? apakah ada hal lain yang perlu saya ketahui sebelum mendaftar ke Tabungan Tanda Junior Bank OCBC NISP?

Penyedia jasa yang di bahas dalam forum ini:

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Rasti

    Persyaratan yang Anda perlukan agar Anda dapat menikmati layanan ini diantaranya Setoran Awal $5, membawa Identitas Diri Orang Tua, Warga Negara Indonesia pemegang KTP/SIM Warga Negara Asing pemegang KIMS/KITAS/KITAP Kartu NPWP. pribadi/pasangan (suami/istri)/orang tua/menandatangani Surat pernyataan dari Bank, Kartu Keluarga atau Akta Kelahiran, Melampirkan Kartu Pelajar Anak (jika ada). Selain itu manfaat yang bisa Anda dapatkan dengan menggunakan tabungan ini antara lain Setoran Pertama USD 5Gratis perlindungan asuransi (syarat tertentu)Tersedia dalam 3 mata uang, Biaya Administrasi Tidak ada, Biaya di Bawah Saldo Minimum Tidak ada.

    2020.03.10 10:7
  • user image

    jonathan

    Tanda Junior Bank OCBC NISP merupakan salah satu jenis tabungan dari Bank OCBC NISP yang cocok digunakan untuk mengenalkan budaya menabung pada anak-anak. Tabungan Tanda Junior Bank OCBC NISP memiliki banyak manfaat, seperti setoran awal yang ringan, yakni hanya Rp 50 ribu, memberikan perlindungan asuransi gratis, dan tersedia dalam 3 pilihan mata uang.

    2020.07.12 3:30

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Rekomendasi review lainnya

Tabungan,All (Perbankan),All (Punya Anak)

Tabungan anak dalam 3 mata uang

Anak-anak dan pelajar dapat menabung dalam 3 mata uang dengan setoran awal yang cukup ringan, meskipun bunga yang ditawarkan tidak besar tabungan ini akan bermanfaat untuk jangka panjang bagi anak-anak milenial yang akan sering bepergian ke luar negeri terutama Singapura untuk berlibur ataupun berbelanja.

Tanda Junior Bank OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Tabungan,All (Asuransi)

Saya jadi lebih merasa yakin dengan menjadi nasabah di Bank OCBC NISP.

Saya jadi lebih merasa yakin dengan menjadi nasabah di Bank OCBC NISP. Saya memang ingin mendidik anak saya untuk memiliki kebiasaan menabung, tapi bukan hanya itu saja, ternyata Bank OCBC NISP memberikan asuransi gratis untuk anak saya. Ada juga pilihan 3 mata uang yang berbeda, yaitu IDR, SGD, dan USD

Tanda Junior Bank OCBC NISP / Bank OCBC NISP

All (Perbankan),Kredit Multiguna,All (Pinjaman)

Lokasi debitur terbatas

Calon debitur atau peminjam dana harus memiliki domisili terbatas hanya di kota besar seperti di Jabodetabek, Bandung, Semarang dan Surabaya. Hal ini menyebabkan debitur yang berdomisili di luar kota-kota yang terdaftar tidak dapat mengajukan pinjaman. Usia calon debitur yang dapat mengajukan pinjaman antara 21-50 tahun pada saat pengajuan.

KMG OCBC NISP / Bank OCBC NISP

All (Pinjaman)

Pinjaman dengan agunan

Plafon pinjaman yang diberikan untuk calon debitur cukup besar sampai dengan 10.000.000.000 dengan tenor sampai dengan 15 tahun angsuran. Besarnya pinjaman yang diberikan mewajibkan adanya jaminan berupa agunan berupa properti dengan kondisi pembangunan 100%, memiliki sertipikat pecahan yang telah di balik nama.

KMG OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Kredit Multiguna,Pinjaman Bisnis,All (Pinjaman),All (Perencanaan Keuangan)

Prasyarat pengajuan kredit

Calon debitur yang memenuhi syarat untuk mengajukan kredit dibatasi oleh usia produktif untuk karyawan dan usia 70 tahun untuk profesional atau pengusaha. Prasyarat utama lainnya, calon debitur harus memiliki penghasilan tetap di mana persetujuan pemberian pinjaman akan bergantung pada profil karyawan, perusahaan maupun profil usaha yang dimiliki.

OCBC NISP KPM / Bank OCBC NISP

All (Kartu Kredit),All (Perbankan),All (Pinjaman)

Bank dengan peringkat kredit tertinggi di Singapura yang melebarkan sayap di Indonesia

Didirikan pada tahun 1932 karena Depresi Besar dengan merger tiga bank, OCBC Bank merupakan bank lokal terkemuka sekaligus memiliki peringkat kredit bank tertinggi di Singapura. Jaringan global bank ini telah berkembang lebih dari 530 cabang dengan kantor perwakilan di 18 negara, dimana di Indonesia dioperasikan oleh anak perusahaannya, Bank OCBC NISP. Dari segi ragam produk OCBC sudah terbilang lengkap dan dari segi digitalisasi, OCBC telah meluncurkan ONe Mobile yang secara umum memiliki fitur yang terbilang lengkap dan memungkinkan pengguna untuk melakukan transaksi perbankan serta mengajukan kartu kredit dan pinjaman tanpa perlu datang ke bank.

Bank OCBC NISP

Rekomendasi forum lainnya

Tabungan,Remittance,All (Perbankan),All (Asuransi)

Apa saja sih manfaat dari menjadi nasabah Tanda Junior Bank OCBC NISP untuk anak saya?

Tanda Junior Bank OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Tabungan

Sebagai produk tabungan untuk anak-anak apayang menarik dari tabungan jenis Tanda Junior Bank OCBC NISP?

Tanda Junior Bank OCBC NISP / Bank OCBC NISP

All (Perbankan)

Apa saja persyaratan dan manfaat menggunakan Tanda Valas SGD OCBC NISP?

Tanda Valas SGD OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Kartu Debit,All (Perbankan)

Bagaimana cara bertransaksi menggunakan kartu Debit OCBC NISP?

Kartu Debit OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Tabungan,All (Perbankan)

Berapa biaya penarikan tunai pada tabungan Tanda 360 Plus ini?

Saya memang ingin membuka rekening baru untuk kebutuhan keluarga saya. Saya disarankan untuk menggunakan Tanda 360 Plus dari OCBC NISP. Namun saya ingin bertanya beberapa hal dalam forum ini. Yang ingin saya tanyakan, berapa biaya penarikan tunai pada tabungan Tanda 360 Plus ini? Selain itu, apakah tabungan Tanda 360 Plus ini memiliki biaya administrasi bulanan?

Tanda 360 Plus OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan),All (Pekerjaan),All (Perencanaan Keuangan),All (Menghasilkan Uang)

Bagaimana cara membuka rekening tabungan Tanda 360 Plus ini?

Saya ingin membuka rekening tabungan baru untuk urusan pekerjaan saya. Banyak teman kantor yang menyarankan untuk menggunakan Tanda 360 Plus dari OCBC NISP. Yang ingin saya tanyakan dalam forum ini, bagaimana cara membuka rekening tabungan Tanda 360 Plus ini? Selain itu, apa saja persyaratan untuk membuka rekening tabungan Tanda 360 Plus ini?

Tanda 360 Plus OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Forums Terkait

Tabungan,Tabungan Prioritas,All (Perbankan)

Saya ingin tahu, bagaimana cara membuka Tabungan J Trust One?

Saya mendapat informasi bahwa Tabungan J Trust One memiliki beberapa keunggulan dari tabungan bank lain. Dengan info tersebut, saya jadi tertarik untuk memiliki Tabungan J Trust One. Yang ingin saya tanyakan, bagaimana cara membuka Tabungan J Trust One? Apa saja persyaratan yang harus saya siapkan untuk membuka Tabungan J Trust One?

Tabungan J Trust One / J Trust Bank

All (e-Wallet)

Apa yang terjadi apabila pengguna melakukan top up melebihi batas maksimal?

DANA / Espay Debit Indonesia Koe

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Kartu ATM BRI saya terblokir, bisa ga sih diurus melalui call center?

Kartu Kredit Gold,All (Kartu Kredit),All (Perbankan),All (Perencanaan Keuangan)

Bener gak sih kalo bikin kartu kredit Mandiri bebas annual fee?

All (e-Wallet)

Mengapa saldo tidak bertambah setelah melakukan top up?

DANA / Espay Debit Indonesia Koe

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Berapa biaya transaksi di mesin ATM pada Tabungan J Trust One?

Tabungan J Trust One / J Trust Bank

Reviews Terkait

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Setoran awal terjangkau dan suku bunga kompetitif

U-Save UOB

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Transaksi tanpa perlu datang ke bank

Produk tabungan BCA yang memudahkan nasabah untuk bisa melakukan transaksi tanpa harus datang ke bank. Bisa digunakan untuk membuka dan menutup rekening, menyetor uang, menarik tunai, cek saldo, atau inquiry mutasi rekening tanpa perlu repot-repot mengantre di bank, cukup datang ke agen resmi bank BCA terdekat.

LAKU BCA

Tabungan,All (Perbankan),Reksa Dana,All (Investasi),All (Ekonomi)

Tabungan untuk Transaksi di Pasar Modal

Tabungan RDN Panin Bank

Tabungan,All (Perbankan),Asuransi Jiwa,All (Asuransi)

Tabungan sekaligus asuransi kecelakaan

Tabungan yang wajib dibuka setelah mengajukan kredit motor atupun mobil di Adira Finance karena berfungsi untuk membayarkan angsuran dengan sistem auto-debit bagi kredit di Adira ini cukup mudah dibuat yaitu hanya perlu ke kantor cabang Danamon, membayar setoran awal kemudian mengambil kartu debit Danamon Reguler. Tabungan yang gratis biaya admin ini jika saldo sebelum penarikan minimal Rp 8.000.000 maka gratis tarik tunai hingga 100x di ATM ALTO, Bersama, Prima selama 1 bulan dan selama 6 bulan pertama, mendapat gratis premi asuransi kecelakaan dengan nilai manfaat Rp 10.000.000

Danamon LEBIH Adira Finance

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Tabungan masa kini, cukup mendaftar via aplikasi

DBS Tabungan

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Tabungan yang Cocok bagi Pebisnis

Tabungan SiAga Bukopin Bisnis

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis