Jika memiliki rekening Privilege Account UOB, apakah saya mendapat keuntungan yang lebih dari pada deposito?
Setelah bekerja dan menabung bertahun-tahun, saya berhasil mengumpulkan sejumlah uang yang cukup besar nilainya. Awalnya saya mau membuka rekening deposito saja tapi juga terpikir untuk memiliki sebuah tabungan yang memberikan banyak benefit. Jika memiliki rekening Privilege Account UOB, misalnya, apakah saya mendapat keuntungan yang lebih dari pada deposito?
Produk yang dibahas dalam forum ini:
Bingung Soal Produk Keuangan?
Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.
Konsultasi Gratis
Yulinda
Privilege Account UOBmemberikan imbal hasil yang kompetitif dan saldo tabungan yang terjangkau. Suku bunga yang diberikan adalah suku bunga premium berdasarkan total keseluruhan saldo di tabungan, giro dan deposito nasabah dalam satu kepemilikan yang terhubung dengan rekening koran (statement) UOB Privilege Account. Dengan suku bunga hingga 5.5% produk ini dapat memberikan keuntungan yang bisa dibilang setara dengan deposito. Tinggal anda saja yang menentukan manakah yang lebih nyaman anda kelola.
Galuh
Tabungan Privilege Account UOB merupakan salah satu jenis tabungan yang khusu s diperuntukkan bagi nasabah Previllege Banking. tabungan ini memberikan suku bunga premium sebesar 5,5% setiap tahunnya. Selain itu, tabungan ini tidak memiliki biaya administrasi bulanan dan setoran awal yang cukup ringan, yakni hanya Rp 1 juta.