Forum
Terakhir di-update: 

Apa saja keuntungan yang bisa saya rasakan jika menggunakan kartu debit ini?

Beberapa bulan kedepan saya harus sering berpindah-pindah ke beberapa kota di Singapura dan negara lain untuk urusan pekerjaan. Sampai saat ini saya bingung dengan cara saya bertransaksi dan mengelola keuangan saya selama di luar Indonesia. Teman saya menyarankan untuk membuat rekening untuk bisa menggunakan kartu debit ini. Kalo boleh tahu, apa saja ya keuntungan yang bisa saya dapatkan dengan menggunakan kartu debit ini selama di luar negeri?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Fariza

    Kartu ini memang cocok untuk Anda yang sering melakukan perjalanan ke luar negeri terutama Singapura. Anda akan mendapatkan gratis biaya administrasi dan transaksi melalaui ATM. Anda juga akan mendapatkan kemudahan berbelanja online di banyak merchant berlogo Visa di seluruh dunia. Kemudian, Anda dapat melakukan penarikan tunai di Singapura dari rekening Dolar Singapura Anda di Bank DBS Indonesia dengan gratis biaya konversi melalui mesin ATM DBS/Post Office Savings Bank (POSB) Singapura. Selain itu, Kartu Debit DBS Treasures Visa Platinum ini memudahkan Anda bertransaksi di lebih dari 50.000 ATM melalui jaringan ALTO, BERSAMA, PRIMA dan Visa/PLUS di seluruh Indonesia, 1.000 ATM DBS/POSB di Singapura, dan 2,3 juta ATM Visa/PLUS di 200 negara di seluruh dunia.

    2020.02.16 9:20
  • user image

    Manda

    Kartu Debit DBS Treasures Visa Platinum merupakan kartu debit dari Bank DBS yang memberikan kemudahan bertransaksi untuk bisnis investasi nasabah. Kartu Debit DBS Treasures Visa Platinum memiliki beberapa keuntungan, seperti dapat digunakan di luar negeri, bebas biaya administarsi dan transaksi di ATM Bank DBS, dan memiliki jaringan yang luas di dalam dan luar negeri.

    2020.09.20 1:30
  • user image

    Shinta

    Karena bank DBS berpusat di Singapura, maka pilihan tepat bagi Anda untuk menggunakan rekening dari bank DBS untuk mengelola keuangan Anda. Dengan memiliki rekening dan Kartu Debit DBS Treasures Visa Platinum Anda bisa melakukan transaksi dengan nyaman saat Anda berada di Indonesia maupun di Singapura tanpa perlu membuka banyak rekening tabungan.

    2021.09.01 3:25

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Rekomendasi review lainnya

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Mudah diaktifkan tanpa perlu ke ATM

Untuk mengaktifkan kartu kredit DBS Visa platinum tidak perlu datang ke ATM, cukup dengan melakukan aktivasi dengan aplikasi digibank. Perubahan PIN secara berkala juga dapat dilakukan secara langsung melalui aplikasi, sehingga untuk transaksi administratif dapat dengan mudah diselesaikan dengan mobile phonr.

Kartu Debit DBS Treasures Visa Platinum / DBS Bank Indonesia

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Komunikasi melalui aplikasi

Digibank memiliki digibot yang siap untuk membantu usernya sehingga jika terdapat pertanyaan maupun keluhan, nasabah dapat berkomunikasi melalui menu virtual assistant. Karena dilakukan melalui aplikasi maka tidak membutuhkan pulsa telepon untuk menelepon saat bertanya sehingga lebih efektif dan ekonomis.

Kartu Debit DBS Treasures Visa Platinum / DBS Bank Indonesia

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman),All (Ekonomi)

Sebagai trade off proses persetujuan yang sangat singkat, bunga KTA digibank instan menjadi mahal.

Saya masih terkagum-kagum dengan kecepatan dan kemudahan proses persetujuan KTA Digibank Instan yang memang benar-benar cepat. Tapi ternyata di balik itu ada yang tidak terlalu menarik yaitu bunga cicilannya yang sangat tinggi, Jauh lebih tinggi daripada KTA bank-bank lainnya pada umumnya. Ini yang membuat saya urung mengajukan produk ini walaupun saya sedang sangat butuh dana darurat saat ini.

digibank KTA Instan / DBS Bank Indonesia

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

KTA digibank bank DBS ini punya beberapa komponen biaya seperti biaya tahunan dan biaya administrasi yang bila dijumlah jadi lebih mahal dari rata-rata biaya administrasi bank lain.

Kebalikan dari produk KTA Instannya yang berbunga tinggi, untuk produk ini bunganya sangat kompetitif tapi ternyata biaya tahunan dan biaya administrasinya kalau dihitung-hitung jatuhnya lebih mahal. Apalagi kalau pinjamannya kecil, karena biaya administrasinya adalah nilai tertentu bukan persentase dari besarnya pinjaman yang disetujui.

digibank KTA / DBS Bank Indonesia

Tabungan,Deposito,Kartu Debit,Tabungan Prioritas,Digital Banking,Remittance,All (Perbankan)

Bank yang terus berinovasi dan menghadirkan digitalisasi pada produknya

Dbs menjadi salah satu bank dengan inovasi perbankan yang tak kalah menarik. Didukung dengan aplikasi Digibanknya sangat memudahkan nasabah dalam bertransaksi dan hampir mengkonversi layanan umum perbankan yang mudah diakses hanya dalam sentuhan jari, seperti transfer antar bank, membuka deposito, mengganti pin kartu kredit sampai mengkonversi tagihan menjadi cicilan. Walaupun dari segi layanan pelanggan masih berorientasi secara offline, belum seefektif bank lain yang memiliki layanan live chat.

DBS Bank Indonesia

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Mudah diaktifkan tanpa perlu ke ATM

Simpel sekali memiliki Kartu ini, untuk mengaktifkan kartu kredit DBS Visa platinum tidak perlu datang ke ATM, cukup melakukan aktivasi dengan aplikasi digibank. Perubahan PIN secara berkala juga dapat dilakukan secara langsung melalui aplikasi, sehingga untuk transaksi administratif dapat dengan mudah diselesaikan dengan mobile phone.

Kartu Debit DBS Treasures Visa Platinum

Rekomendasi forum lainnya

Kartu Debit,All (Perbankan)

Fasilitas apa yang ditawarkan bagi para pemegang Kartu Debit DBS Treasures Visa Platinum?

Kartu Debit DBS Treasures Visa Platinum / DBS Bank Indonesia

Kartu Debit,All (Perbankan)

Berapa limit pada kartu debit ini?

Kartu Debit DBS Treasures Visa Platinum / DBS Bank Indonesia

Digital Banking,All (Perbankan),All (Pinjaman)

Berapa limit pinjaman yang terdapat pada digibank Cashline ini?

Saya membutuhkan dana besar untuk mengembangkan bisnis saya. Istri saya menyarankan untuk menggunakan pinjaman digibank Cashline. Yang ingin saya tanyakan dalam forum ini, berapa limit pinjaman maksimal yang terdapat pada pinjaman digibank Cashline? Selain itu, berapa lama masa tenor pinjaman pada digibank Cashline ini?

digibank Cashline / DBS Bank Indonesia

All (Pinjaman)

Berapa suku bunga yang terdapat pada pinjaman digibank Cashline?

digibank Cashline / DBS Bank Indonesia

Digital Banking,All (Perbankan),Dana Tunai,All (Pinjaman)

Berapa maksimal pinjaman yang diberikan oleh digibank Cashline?

digibank Cashline / DBS Bank Indonesia

Digital Banking,All (Perbankan),Kredit Renovasi,All (Pinjaman)

Berapa suku bunga yang terdapat pada pinjaman digibank Cashline ini?

digibank Cashline / DBS Bank Indonesia

Forums Terkait

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Untuk kartu debit paspor BCA, apakah perbedaan antara kartu blue sampai dengan platinum, apakah seperti kartu kredit berbeda berdasarkan limit atau jumlah saldo tabungan.

Paspor BCA / BCA / Bank Mega

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Bisakah pengajuan aplikasi Kartu Debit Mandiri Gold dilakukan online?

Kartu Debit Mandiri Gold / Bank Mandiri

Kartu Debit,All (Perbankan)

Bagaimana cara bertransaksi menggunakan kartu Debit OCBC NISP?

Kartu Debit OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Kartu Debit,All (Perbankan)

Apakah kartu Paspor BCA GPN memiliki biaya administrasi bulanan?

Saya adalah nasabah Bank BCA sudah sejak lama. Saya kemarin ditawari untuk mengupgrade kartu debit saya ke kartu Paspor BCA GPN. Namun saya masih ragu untuk melakukannya dan ingin bertanya beberapa hal tentang kartu ini di forum. Yang ingin saya tanyakan, apakah kartu Paspor BCA GPN memiliki biaya administrasi bulanan? Selain itu, apa saja keunggulan dari kartu Paspor BCA GPN ini?

Paspor BCA GPN / BCA

Kartu Debit,All (Perbankan),Kelola Pengeluaran

Apakah kartu Paspor BCA dapat digunakan untuk transaksi di luar negeri?

Paspor BCA / BCA

Kartu Debit,All (Perbankan),Keamanan,All (Perlindungan)

Amankah ketika kartu debit hilang

Reviews Terkait

Tabungan,All (Pendidikan dan Pelatihan),Alokasi Keuangan,Rencana Keuangan,All (Perencanaan Keuangan)

Melatih Kebiasaan Menabung pada Anak

Kartu Debit Maybank SimPel

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan),Tabungan Syariah,Kartu Debit Syariah,All (Perbankan Syariah)

Solusi Perbankan dengan Fasilitas Maksimal

Kartu Debit Maybank MAKSI

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Kartu untuk para travellers

Kartu Debit BNI Citilink

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Setoran awal dan minimal saldo

Tabungan BTN Batara / Bank BTN

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Tabungan Tahapan BCA ibarat hanya untu menyimpan uang tanpa ada imbalan yang berarti.

Dibalik banyaknya kemudahan yang diberikan tabungan BCA, saya menyadari bila dari sisi bunga, produk ini menjadi kurang menarik. Setiap menerima rekening koran, saya perhatikan bunga yang diperoleh impas saja dengan biaya administrasi yang dikenakan setiap bulannya. Bila yang dicari adalah keuntungan bunga, saya rasa produk ini bukanlah alternatif pilihan yang menarik.

Tahapan BCA / BCA

All (Kartu Kredit),Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan),All (Perbankan Syariah),All (Pinjaman)

Kartu dengan fasiltas lengkap

Kartu Debit HSBC

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis