Forum
Terakhir di-update: 

Berapa tenor yang idealnya diambil

Saya memiliki penghasilan berkisar antara 8-10 juta dalam satu bulan. Tanggungan saya hanya 1 orang istri dan 1 orang anak, anak saya sendiri masih duduk di bangku sekolah dasar. Jika saya mengambil kredit mobil dengan harga 100-200 juta sebaiknya saya mengambil tenor berapa lama?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Indah

    Yang harus diperhatikan pertama adalah uang muka dari pembelian kredit mobil ini 20-30% dari total harga. Setelah dikurangi dengan uang muka berarti misalnya sisa yang mesti di bayarkan adalah 140 jt. Untuk cicilan, maksimal anda harus menyisakan 30% dari gaji anda. Jadi sesuaikan berapa besar cicilan yang bisa anda bayar setiap bulannya untuk melunasi 140 jt tersebut.

    2019.08.01 20:7
  • user image

    Ivanka

    Jika uang muka (DP) untuk pembelian mobil yaitu 20-30% dari total harga mobil sudah tersedia berarti sisa biaya pembelian mobil yang harus di bayarkan adalah Rp 210 juta dan jika dikenakan bunga kredit 8% per tahun maka kisaran kredit ke lembaga kredit hingga lunas adalah Rp 259 Juta. Untuk angsuran bulanan, idealnya adalah 30% dari gaji Anda (termasuk utang lainnya). Jadi untuk memilih tenor yang sesuai, hitung kesanggupan membayar Anda untuk angsuran setiap bulannya untuk melunasi kredit tersebut.

    2020.03.13 8:45
  • user image

    Raymond

    Jika anda mengambil mobil, sebaiknya anda mengambil tenor jangka panjang. Selain masa waktu yang panjang, mengambil tenor panjang memiliki angsuran yang cukup ringan. Selain itu, pastikan angsuran kredit mobil anda tidak lebih dari 25% dari jumlah gaji bulanan anda. Jadi, sesuaikan angsuran anda dengan besaran gaji anda.

    2020.05.20 1:3

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,Kredit Multiguna,All (Pinjaman)

Berapa lama proses pengajuan pinjaman BNI Fleksi?

BNI Fleksi / BNI

KPR,All (Pinjaman)

Apa saja keuntungan yang ditawarkan untuk produk KPR - Debt Consolidation Danamon?

KPR - Debt Consolidation Danamon dan KPR Danamon adalah produk pembiayaan dari Bank Danamon dengan menggunakan jaminan rumah. Apakah yang menjadi keunggulan dari KPR - Debt Consolidation Danamon dibandingkan KPR Danamon? Apa saja jenis kredit yang dapat digabungkan dengan KPR - Debt Consolidation Danamon?

KPR - Debt Consolidation Danamon / Bank Danamon

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Pengertian kredit tanpa anggunan (KTA)

Tabungan,All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,Kredit Multiguna,Pinjaman Online,Dana Tunai,All (Pinjaman),All (Perencanaan Keuangan),All (Ekonomi)

Kelebihan Kredit Tanpa Anggunan

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Survey Kredit Tanpa Anggunan Oleh Bank

KPR,All (Pinjaman)

Apa saja persyaratan yang diperlukan untuk mengajukan KPR - Debt Consolidation Danamon?

KPR - Debt Consolidation Danamon merupakan salah satu fasilitas tambahan dari KPR Danamon. Apakah saya dapat mengajukan KPR - Debt Consolidation Danamon padahal sebelumnya saya belum memiliki fasilitas KPR Danamon? Apa saja syarat dan ketentuan untuk pengajuan KPR - Debt Consolodation Danamon? Bagaimana saya melakukan pengajuan fasilitas KPR - Debt Consolidation Danamon?

KPR - Debt Consolidation Danamon / Bank Danamon

Reviews Terkait

Kredit Mobil,All (Pinjaman)

Kemudahan layanan membeli mobil bekas

Pinjaman kredit mobil dari Mega Oto, memberikan kemudahan untuk membeli mobil bekas. Jangka waktu pinjamannya lebih panjang daripada mobil baru. Memang agak beresiko jika membeli mobil bekas, tapi menurut saya, harganya jauh lebih terjangkau, dan dengan pemeriksaaan yang detail saya bisa dapat mobil yang pas.

Mega Oto

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

KTA dengan tenor hingga 3 tahun

KTA Danamon Dana Instant

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,Kredit Mobil,Kredit Motor,All (Pinjaman)

Cocok bagi yang ingin punya kendaraan yang cepat

Saat mencoba Mega Oto, saya dimudahkan dengan berbagai kemudahan di dalam membeli mobil khusus pribadi. Cukup dengan memberi FC identitas atau KTP, kartu keluarga atau surat nikah, dan mengisi formulir. Hasilnya, kita sudah mendapatkan mobil yang sesuai diinginkan, dimana adanya biaya administrasi yang harus disiapkan, tergantung ketentuan bank.

Mega Oto

Kredit Mobil,All (Pinjaman)

Cepat dalam memproses kredit mobi;

Persyaratan kredit yang cukup mudah membuat saya dapat menggunakan Astrido Finance Cukup dengan berbagai data pribadi yang dibutuhkan berdasarkan status membuat saya dapat mengkredit atau meminjam uang. Prosesnya cepat dan eeligibitasnya yang tidak diragukan membuat saya percaya dengan Astrido Finance ini.

Astrido Finance

Kredit Mobil,Kredit Motor,All (Pinjaman)

Proses pencairan alat kendaraan cepat

Awalnya saya ragu dengan menggunakan BRI KKB Refinancing. Ternyata tidak, ini dikarenakan proses pencairan kendaraan yang diinginkan cepat dan mudah didapatkan. Mudah disini diartikan siapapun boleh mendaftar baik itu karyawan, profesional maupun wiraswasta. Suku bunganya juga baik, sehingga saya tidak ragu menggunakan kredit ini.

BRI KKB Refinancing

Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Tenor hingga 6 tahun

Mega Oto

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis