Forum
Terakhir di-update: 

Mohon infonya, apakah pengajuan pinjaman ke perbankan terpengaruh selama wabah covid 19?

Mohon infonya, apakah anda bisa membantu saya menjawab pertanyaan ini. Mohon infonya, apakah pengajuan pinjaman ke perbankan terpengaruh selama wabah covid 19? Walaupun sedang dalam keadaan pandemik seperti sekarang ini, saya yakin bahwa kita menyesuaikan diri dengan new normal. Jadi ada saja perubahan yang terjadi. Saya berharap kita cepat kembali ke kondisi normal seperti dulu. Mohon infonya. Informasi dari anda akan sangat membantu saya dalam urusan saya.

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Erni

    Saya akan coba mambantu untuk menjawab pertanyaan anda. Manurut saya, ada kemungkinan kalau pengajuan pinjaman tidak dikabulkan. Ini dikarenakan oleh terbatasnya pelayanan operasional oleh lembaga peminjam, dan juga meningkatnya jumlah orang yang mengajukan pinjaman yang diakibatkan oleh kesulitan ekonomi yang dihadapi ditengah wabah covid 19 ini.

    2020.03.28 10:44
  • user image

    Hendri

    Setahu saya layanan perbankan di Indonesia tidat terpengaruh oleh pandemi covid 19 ini. Justru lembaga perbankan merupakan salah satu lembaga yang harus tetap ada untuk melayani masyarakat. Jadi menutut saya, layanan pengajuna pinjaman tidak ada perubahan. Mungkin yang berubah hanya prosedurnya pengajuannya saja.

    2020.10.01 1:46

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

All (Perbankan)

Apa maksud dari Crossed Cheque?

Kartu Debit,All (Perbankan),Kartu Debit Syariah,All (Perbankan Syariah)

Dapatkah saya menarik uang dengan kartu debit saya di Singapura?

Digital Banking,All (Perbankan),All (e-Wallet),All (Ekonomi)

Adakah cara lain untuk mengecek saldo LinkAja selain dari aplikasi?

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan),All (Ekonomi)

Kartu ATM dan kartu debit

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Berapakah limit transaksi dengan Go Mobile?

All (Perbankan),All (Perbankan Syariah),All (Ekonomi)

jenis bank berdasarkan kepemilikan

Reviews Terkait

Tabungan,All (Perbankan)

BNI Taplus Muda Co Brand

BNI Taplus / BNI Taplus Muda / BNI Taplus Muda Co-Brand

Tabungan,All (Perbankan)

BNI Taplus Muda

BNI Taplus / BNI Taplus Muda

All (e-Wallet)

Penanganan komplain lambat

Pada saat menggunakan OVO point untu transaksi belanja di merchant dan terjadi error, poin terpotong meskipun transaksi gaga; dan untuk mendapatkan kembali poin tersebut user harus melakukan komplain dan mengisi form komplain. Proses pengembalian poin juga memakan waktu karena proses verifikasi yang dilakukan pihak OVO

OVO / Visionet Internasional

Tabungan,Kartu Debit,Tabungan Prioritas,Digital Banking,All (Perbankan)

Tabungan pendidikan dan multiguna

Tabungan Rencana Bukopin

Tabungan,Digital Banking,All (Perbankan)

Tabungn praktis buat anak muda

Tahapan Ekspresi ini sebenarnya sama dengan Tahapan BCA biasa, bedanya hanya pada tida adanya bukua tabungan. Semuanya bisa diakses melalui smartphone atau internet. Sehingga dibutuhkan pengetahuan mengoperasikan mobile phone dengan baik. Tabungan jenis ini lebih cocok untuk pelajar dan mahasiswa, karena bagaimanapun untuk kaum dewasa yang sering menggunakan tabungan tahapan biasanya membutuhkan laporan yang dapat dicetak di buku tabungan untuk pengecekan bulanan dan sebagainya.

Tahapan BCA / Tahapan Xpresi BCA

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Tarik tunai di ATM seluruh dunia

Rekening Tabungan Rupiah HSBC

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis