Review
Terakhir di-update: 

KTA untuk karyawan tetap

BRIGuna Karya menyediakan fasilitas kredit tanpa agunan dengan bunga yang kompetitif. Untuk pinjaman 12 sampai 24 bulan bunga sebesar 13 persen per tahun dengan angsuran tetap. Sedangkan untuk jangka waktu lebih dari 24 bulan sampai 60 bulan, bunga mulai dari 13,5 persen per tahun. Pinjaman untuk pengeluaran produktif ataupun konsumtif, seperti pembelian barang rumah tangga, merenovasi rumah, berobat di rumah sakit, sampai biaya pernikahan

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis
  • user image

    Muhamad Tarmiji

    Mohon dibantu untuk proses nya Briguna di wilayah Tangerang Selatan apakah bisa diluar SOP Perusahaan kami

    2021.06.11 16:17

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Rekomendasi review lainnya

Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Pinjaman untuk para purna waktu

Seperti halnya BRIGuna Karya, BRIGuna Purna ini merupakan pinjaman personal yang dapat digunakan debitur untuk membeli barang bergerak maupun tidak bergerak, untuk perbaikan rumah dan pengobatan. Tetapi, yang lain dari BRIGuna Karya ini, pinjaman jenis ini dikhususkan oleh para pensiunan yang sudah tidak bertugas atau menjabat di instansi tertentu tetapi masih mendapatkan fixed income yaitu gaji pensiunan. Limit kreditnya tidak terbatas (tergantung dengan kemampuan debitur) dan lama pinjamannya hingga 15 tahun atau jatuh tempo terakhir / lunas pada saat debitur berulangtahun usia 75 tahun.

BRIGuna Karya / BRIGuna Purna

All (Pinjaman)

Prosesnya pinjaman mudah dan bunga rendah

Untuk pinjaman yang satu ini, prosesnya mudah, dan juga bunganya cukup rendah. Angsuran tetap walaupun sudah jatuh tempo. Tidak terlalu memberatkan saya, dan juga cicilannya bisa dibayarkan dengan memotong langsung dari gaji saya. Kebetulan kantor saya bekerja sama dengan Bank BRI, jadi sangat mudah pembayarannya

BRIGuna Karya

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,Kredit Mobil,Kredit Motor,Kredit Renovasi,All (Pinjaman)

Banyak kemudahan ketika menggunakannya

Awalnya saya ragu menggunakan BRIGuna Karya. Ternyata anggapan saya salah. Saya merasa terbantu dengan BRIGuna Karya. Pelayanannya cepat, cicilan ringan, dan bunga dan biayanya yang rendah. Untuk meminjam dana, khususnya keperluan produktif dan non produktif. saya sangat merekomendasikan BRIGuna Karya.

BRIGuna Karya

Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Untuk pinjaman yang satu ini, prosesnya mudah, dan juga bunganya cukup rendah.

BRIGuna Karya / Bank BRI

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,Pinjaman Pendidikan,Kredit Renovasi,All (Pinjaman)

Fasilitas Kredit dari Bank dalam Negeri

Fasilitas Kredit Tanpa Agunan (KTA) dari Bank BRI ini cocok diajukan oleh karyawan aktif perusahaan dengan penghasilan tetap. Pinjaman yang pengembaliannya bisa diatur untuk autodebet dari rekening debitur ini dapat digunakan untuk berbagai keperluan mulai dari keperluan produktif hingga konsumtif misalnya perbaikan rumah, pembelian barang bergerak ataupun tidak bergerak, keperluan kuliah dan sekolah, pernikahan atau pengobatan, dan lain-lain.

BRIGuna Karya

Rekomendasi forum lainnya

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan

Saya ingin melakukan kunjungan singkat ke Singapura. Apakah BRIGuna Karya bisa menutupi pengeluaran saya?

BRIGuna Karya / Bank BRI

Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Siapa saja yang dapat mengajukan oinjaman BRIGuna Karya?

BRIGuna Karya / Bank BRI

Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Apakah suku bunga pinjaman yang dikenakan untuk produk ini masih bisa ditanggung oleh calon debitur?

BRIGuna Karya / Bank BRI

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Jenis pinjaman apa yang bisa saya ajukan? BRIGuna Umum atau BRIGuna Karya?

BRIGuna Karya / BRIGuna Purna / BRIGuna Umum / Bank BRI

Kredit Tanpa Agunan,Kredit Renovasi,All (Pinjaman)

Kami ingin merenovasi rumah, dan membutuhkan dana, apakah BRIGuna Karya bisa membantu saya?

BRIGuna Karya / Bank BRI

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis