
SAKUKU
Dengan aplikasi Sakuku dari BCA nikmati berbagai kemudahan untuk bertransaksi non tunai di merchant-merchant mitra BCA secara online maupun offline
0 likes
Sakuku adalah uang elektronik dari BCA yang dapat digunakan untuk pembayaran belanja, pembelian voucher game, isi pulsa, dan transaksi perbankan lainnya. Dengan fasilitas tarik tunai di ATM BCA yang memiliki jaringan ATM terbesar di Indonesia menjadikan SAKUKU sangat fleksibel dan mudah untuk digunakan.
Dengan aplikasi Sakuku dari BCA nikmati berbagai kemudahan untuk bertransaksi non tunai di merchant-merchant mitra BCA secara online maupun offline
Rewards and Privileges
Support and Convenience
Usability
Features and Functionality
Customer Service
Belanja
Belanja
Belanja
Belanja
Belanja
Belanja
Produk Lain
Kartu Kredit
Kartu Kredit
Kartu Kredit
Produk Lain
Kartu Kredit
Angreini Ramayanti
Sakuku merupakan salah satu jenis aplikasi uang digital yang dikeluarkan oleh Bank BCA. Sama seperti uang digital lainnya, sakuku dapat digunakan untuk melakukan berbagai jenis transaksi seperti belanja, tagihan listrik, pulsa dan lain-lain. Selain itu, sakuku memiliki berbagai keunggulan seperti bebas biaya admin bulanan, terdapat banyak promo menarik seperti diskon dan cashback. Selain itu, memiliki limit penarikan harian yang cukup besar, yakni Rp 2 juta.
Gina
Menurut saya, SAKUKU sama saja dengan dompet digital lainnya dan tidak ada yang istimewa. Namun menurut saya, kelebihan dari SAKUKU ini adalah produk yang dikeluarkan oleh Bank BCA dan memiliki jaringan yang luas. Selebihnya, SAKUKU memiliki manfaat yang sama, seperti untuk transaksi, pembayaran tagihan bulanan, dan pemberian promo-promo.