Review
Terakhir di-update: 

Tabungan khusus Pelajar dengan berbagai Manfaat

Sesuai dengan namanya, rekening tabungan ini dikhususkan bagi para pelajar warga negara Indonesia (WNI) mulai dari pendidikan PAUD hingga SMA, ataupun sederajat dengan setoran awal yang ringan mulai dari Rp 5.000. Berbagai manfaat juga didapat ketika membuka rekening ini mulai dari mendapat SimPel Kartu Debit Plus Nasional yang bisa digunakan di seluruh ATM PermataBank, bebas biaya administrasi rekening bulanan dan aman karena tabungan dilengkapi dengan bukti kepemilikan rekening.

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

    Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

    Rekomendasi review lainnya

    Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

    Biasakan budaya menabung

    Saya langsung membuatkan kedua anak saya tabungan Permata Simpanan Pelajar karena saya ingin membudayakan kebiasaan menabung sejak dini. Iuran awal yang diberikan sangat rendah dan tidak ada biaya administrasinya. Bunganya juga lumayan menurut saya. Selain itu, cara membuatnya juga tidak terlalu sulit.

    Permata Simpanan Pelajar / Permata Bank

    Tabungan,All (Perbankan),All (Punya Anak),All (Investasi)

    Saya mencoba menggunakan Permata Simpanan Pelajar untuk menjadi tabungan anak saya.

    Untuk mendidik anak-anak saya kebiasaan menabung demi masa depan mereka, maka saya mencoba menggunakan Permata Simpanan Pelajar untuk menjadi tabungan anak saya. Saya senang karena dia akhirnya memang jadi rajin menabung tiap bulannya, dan juga lebih berhemat demi target menabungnya. Saya senang dengan perkembangan ini.

    Permata Simpanan Pelajar / Permata Bank

    Tabungan,All (Perbankan)

    Permata Simpanan Pelajar

    Tabungan SimPel ini untuk mengenalkan anak-anak sejak usia dini (PAUD) sampai SMA untuk rajin menabung dan tidak boros. Dengan setoran awal yang sangat terjangku dan bebas semua biiaya membuat anak-anak menjadi senang serta dapat belajar mengatur keuangan sendiri sejak dari kecil agar mengerti nilai uang ,

    Permata Simpanan Pelajar

    Tabungan,All (Perbankan),Tabungan Syariah,All (Perbankan Syariah),Alokasi Keuangan

    Permata Simpanan Pelajar tabungan anak sekolah

    Mendidik anak-anak membiasakan menabung demi masa depannya, maka saya mencoba menggunakan Permata Simpanan Pelajar untuk menjadi tabungan anak saya. Saya senang karena dia akhirnya memang jadi rajin menabung tiap bulannya, dan juga lebih berhemat demi target menabungnya. Saya senang dengan perkembangan ini.

    Permata Simpanan Pelajar

    Tabungan

    Biaya administrasinya gratis

    Saya menggunkan Permata Simpanan Pelajar, sebagai pelajar yang kadangkala ingin menyimpan uang, saya cukup terbantu dengan adanya tabungan dari Permata Bank ini. Cukup dengan uang 5000 Rupiah sebagai setoran awal, dan 1000 Rupiah untuk setoran selanjutnya membuat saya jadi gemar menabung. Sangat murah dan simpel.

    Permata Simpanan Pelajar

    Rekomendasi forum lainnya

    Tabungan,All (Perbankan)

    Apa saja sih manfaat dari menjadi nasabah Permata Simpanan Pelajar untuk anak saya?

    Permata Simpanan Pelajar / Permata Bank

    Tabungan,All (Perbankan)

    Apa saja persyaratan dan manfaat menggunakan Permata Simpanan Pelajar?

    Permata Simpanan Pelajar / Permata Bank

    Bingung Soal Produk Keuangan?

    Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

    Konsultasi Gratis