Review
Terakhir di-update: 

Tabungan beprinsip syariah dengan sistem bagi hasil yang menarik

Tabungan syariah dengan setoran awal sebesar Rp 100.000 ini memiliki prinsip akad bagi hasil (mudharabah) dengan nisbah 10% jika saldo rata-rata Rp 50.000 – Rp 500.000.000, dan 30% jika saldo diatas Rp 500.000.000. Menariknya tabungan ini bebas biaya administrasi bulanan, gratis tranfer ke bank lain serta gratis tarik tunai di jaringan ATM bersama dan lain-lain. Pembukaan rekening tabungan ini juga terbilang mudah yaitu menunjukan KTP dan Mengisi Formulir pembukaan rekening di kantor Bank Danamon.

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis
  • user image

    Ade

    Tabungan syariah dari Bank Danamon merupakan salah satu jenis tabungan yang menggunakan prinsip-prinsip syariah di dalamnya. Tabungan ini menggunakan prinsip bagi hasil dan juga memberikan keuntungan bagi nasabahnya. Tabungan syariah danamon memiliki setoran awal yang sangat murah, yakni hanya dengan Rp 100 ribu, anda sudah mendapatkan rekening tabungan syariah danamon. Tabungan syariah danamon juga bebas biaya administrasi tahunan, gratis biaya tarik tunai, gratis biaya transfer ke bank lain. Pemilik tabungan syariah danamon juga dapat melakukan tarik tunai di ATM bersama. Untuk membuat tabungan syariah danamon hanya memerlukan KTP, mengisi formulir, dan melakukan setoran awal Rp 100 ribu.

    2020.02.10 1:54

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Rekomendasi review lainnya

Tabungan Syariah,Deposito Syariah,Kartu Debit Syariah,Tabungan Prioritas Syariah,Digital Banking Syariah,All (Perbankan Syariah),All (Menghasilkan Uang)

Saya tertarik menabung di Danamon, karena dia memiliki fitur untuk menabung dengan format Syariah

Saya tertarik menabung di Danamon, karena dia memiliki fitur untuk menabung dengan format Syariah Saya selalu percaya bentuk tabungan syariah lebih baik dan bagus untuk diterapkan di masyarakat secara keseluruhan. Kalau dihitung-hitung, pendapatan yang bisa didapatkan sangat lumayan untuk jadi uang saku saya.

Tabungan Syariah Danamon / Bank Danamon

Tabungan Syariah,Kartu Debit Syariah,All (Perbankan Syariah)

Bebas biaya adminstrasi

Dengan menggunakan Tabungan Syariah Danamon, saya mendapat berbagai kemudahan yang cukup berarti bagi saya. Adanya bebas biaya administrasi, setoran awalnya hanya 100 Rupiah saja, dan dengan prinsip syariah yang Mudharabah Muthlaqah. Cukup membuat saya nyaman dan aman menggunakan Tabungan Syariah Danamon.

Tabungan Syariah Danamon

All (Perbankan),Tabungan Syariah,All (Perbankan Syariah),Pembiayaan Syariah Umroh

Tabungan Syariah Danamon

Tabungan Rencana yang ditawarkan BankDanamon ini atas dasar bagi hasil sebagai solusi mewujudkan rencana beribadah. Bisa dana umroh dan atau dana berHaji. Dengan menerapkan pendebetan langsung/ autodebet dari rekening Bank Sumber setiap bulan. Jadi teratur dan tertib dalam menabung. Saya merasa nyaman dengan program tabungan Syariah ini, mudah diakses dan tidak ribet.

Tabungan Syariah Danamon

Tabungan Syariah,All (Perbankan Syariah)

Bisa sekalian nabung untuk Haji

Tabungan Syariah Danamon / Bank Danamon

Rekomendasi forum lainnya

All (Perbankan),Tabungan Syariah,Deposito Syariah,Kartu Debit Syariah,Tabungan Prioritas Syariah,All (Perbankan Syariah),All (Investasi)

Apa saja sih manfaat dari menjadi nasabah Tabungan Syariah Danamon untuk saya sebagai nasabah?

Tabungan Syariah Danamon / Bank Danamon

Tabungan Syariah,All (Perbankan Syariah)

Berapakah setoran bulanan Tabungan Syariah untuk umrah?

Tabungan Syariah Danamon / Bank Danamon

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis