Review
Terakhir di-update: 

Banyak diskon dan cashback

Saya memilih untuk menabung di Permata Tabungan Bebas karena banyak sekali diskon serta cashback yang diberikan. Suku bunga nya juga cukup bagus. Tidak lupa juga ada fitur gratis narik tunai di semua jenis atm. Bagi saya, Permata Tabungan Bebas sudah jadi tabungan andalan dan kepercayaan. Good job bank Permata!

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

    Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

    Rekomendasi review lainnya

    Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

    Setoran awal dan saldo minimal yang rendah

    Jika ingin membuka rekening dengan setoran awal dan saldo minimal yang relatif rendah, jenis tabungan ini bisa jadi pilihan dengan setoran awal 250.000 dan saldo minimal 100.000. Biaya administrasi bulanan untuk rekening ini adalah 15.000 dan jika ingin ingin biaya administrasi ini dibebaskan, cukup memastikan minimal saldo simpanan sebesar 5.000.000

    Permata Tabungan Bebas / Permata Bank

    Tabungan,All (Perbankan)

    Cashback 10% untuk pengisian BBM

    Untuk mendapatkan cashback dari pengisian bahan bakar secara maksimal pastikan saldo tabungan minimal 5.000.000 atau 15.000.000 dengan demikian cashback maksimal setiap bulan sebesar 200.000 dan 500.000 bisa didapatkan. Fasilitas ini bermanfaat terutama untuk mobilitas tinggi di kota besar yang membutuhkan bahan bakar rutin.

    Permata Tabungan Bebas / Permata Bank

    Kartu Kredit Bensin,Kartu Kredit Cashback,Kartu Kredit Perjalanan,Kartu Kredit Belanja Supermarket,Kartu Kredit Belanja,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit),Tabungan,All (Perbankan)

    Tabungan dengan cashback dan hadiah langsung

    Permata tabungan bebas adalah satu-satunya tabungan dengan manfaat cashback dan hadiah langsung. Manfaat cashback hingga10% dari setiap transaksi di berbagai SPBU dan 5% di supermarket serta toko online dengan total cashback hingga mencapai 500.000 Rupiah setiap bulan. Selain itu Permata Tabungan Bebas juga bebas biaya untuk tarik tunai di seluruh ATM dalam dan luar negeri berlogo VISA/PLUS.

    Permata Tabungan Bebas

    Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,Remittance,All (Perbankan)

    Keuntungannya banyak

    Saya mencoba menabung di Permata Tabungan Bebas. Hasilnya cukup banyak keunggulan yang terdapat ketika menggunakannya. Saya mendapat cashback 10% di SPBU, bebas biaya tambahan untuk ATM dalam dan luar negeri selama menggunakan logo VISA, dan yang paling penting mendapat kartu debet untuk kemudahan bertransaksi saya baik online dan offline. Recommended banget!

    Permata Tabungan Bebas

    Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan),Tabungan Syariah,Digital Banking Syariah,All (Perbankan Syariah)

    Tabungan Bebas

    Permata Tabungan Bebas

    Rekomendasi forum lainnya

    Tabungan,All (Perbankan),All (Ekonomi)

    Apa yang dibutuhkan untuk mengajukan tabungan Permata Tabungan Bebas?

    Permata Tabungan Bebas / Permata Bank

    Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

    Apa keuntungan memiliki Permata Tabungan Bebas?

    Permata Tabungan Bebas / Permata Bank

    Tabungan,Deposito,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

    Apa saja persyaratan dan manfaat menggunakan Permata Tabungan Bebas?

    Permata Tabungan Bebas / Permata Bank

    Tabungan,All (Perbankan),Rencana Keuangan,All (Ekonomi)

    Apa manfaat dari memiliki Rekening Tabungan?Apakah memiliki rekening tabungan itu baik?

    Permata Tabungan Bebas / Permata Bank

    Tabungan,All (Perbankan)

    Apakah saya dapat meminta dokumen financial statement?

    Permata Tabungan Bebas / Permata Bank

    Bingung Soal Produk Keuangan?

    Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

    Konsultasi Gratis