Review
Terakhir di-update: 

Saldo minimum di bank hanya 5000 Rupiah saja

Selain mudah, OCBC NISP SimPel memberikan saya pengalaman menabung yang begitu baik. Dengan uang 5000 Rupiah, saya bisa menabung dan dengan setoran 1000 Rupiah untuk setoran selanjutnya. Pembukaan rekening OCBC NISP SimPel bisa dilakukan selama usia tidak lebih dari 17 tahun, atau yang masih bersekolah di jenjang TK, SD, SMP, SMA, atau madrasah.

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

    Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

    Rekomendasi review lainnya

    Tabungan,All (Perbankan)

    Diperuntukkan untuk pelajar

    Simpanan pelajar merupakan sarana yang baik untuk membiasakan pelajar menabung dan memiliki interaksi dengan bank. Penetapan setoran awal sangat ringan dan sesuai dengan kemampuan pelajar, selain itu untuk rekening tersebut akan menggunakan nama pelajar yang bersangkutan meskipun belum memiliki KTP.

    OCBC NISP SimPel / Bank OCBC NISP

    Tabungan,All (Perbankan),Tabungan Syariah,All (Perbankan Syariah)

    Biaya dormant yang ringan

    Sesuai dengan nama dan peruntukkan dari rekening ini selain saldo minimal yang ditetapkan sangat ringan, biaya dormant atas rekening yang tidak aktif selama 12 bulan berturut-turut juga sangat terjangkau yakni 1.000 per bulan. Biaya penutupan rekening yang sama dengan minimum saldo dapat dijadikan pertimbangan apabila rekening tersebut tidak akan digunakan lagi.

    OCBC NISP SimPel / Bank OCBC NISP

    Tabungan,All (Perbankan)

    mendidik anak-anak saya kebiasaan menabung demi masa depan mereka dangan menggunakan OCBC NISP Simpanan Pelajar

    Untuk mendidik anak-anak saya kebiasaan menabung demi masa depan mereka, maka saya mencoba menggunakan OCBC NISP Simpanan Pelajar untuk menjadi tabungan anak saya. Saya senang karena dia akhirnya memang jadi rajin menabung tiap bulannya, dan juga lebih berhemat demi target menabungnya. Saya senang dengan perkembangan ini.

    OCBC NISP SimPel / Bank OCBC NISP

    Tabungan,All (Perbankan)

    Inklusikan siswa di dunia keuangan

    OCBC NISP menginklusikan siswa di dalam dunia keuangan melalui tabungan SimPel ini dan membudayakan siswa untuk rajin menabung. Tabungan ini mengratiskan biaya administrasi dan setoran awalnya pun cukup sedikit yaitu sebesar 5 ribu rupiah dengan setoran selanjutnya minimal seribu rupiah. Rekeningnya pun atas nama siswa tersebut sendiri sesuai dengan kartu pelajar saat mendaftarkan diri.

    OCBC NISP SimPel

    Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan),Tabungan Syariah,Kartu Debit Syariah,All (Perbankan Syariah)

    Pembukaan Rekening Sederhana dan Mudah

    Tabungan yang diperuntukkan bagi pelajar ini syarat pembukaan rekeningnya sederhana dan mudah apalagi setoran awalnya hanya Rp 5.000 dan setoran berikutnya minimal Rp 1.000. Tabungan yang gratis biaya administrasi bulanan ini dilengkapi berbagai fitur perbankan menarik mulai dari rekening atas nama siswa dan kartu ATM yang bisa digunakan untuk penarikan tunai atau transaksi di merchant.

    OCBC NISP SimPel

    Rekomendasi forum lainnya

    Tabungan,All (Perbankan),All (Ekonomi)

    Apa saja fitur yang bisa saya dapatkan pada reketing tabungan ini?

    OCBC NISP SimPel / Bank OCBC NISP

    Tabungan,All (Perbankan)

    Siapa target dari rekening OCBC NISP SimPel?

    OCBC NISP SimPel / Bank OCBC NISP

    Bingung Soal Produk Keuangan?

    Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

    Konsultasi Gratis