Convenience | 4.0 |
Customer Service | 4.0 |
Rates and Fees | 4.0 |
Rewards | 4.0 |
Trust | 5.0 |
Forum Tanya Jawab Tentang BCA MasterCard Platinum 2024
Kartu kredit BCA Mastercard Platinum sebagai kunci gaya hidup modern bagi profesional ataupun pengusaha yang mendambakan kemudahan dan kenyamanan dalam setiap transaksi
BCA
PT Bank Central Asia Tbk. atau biasa disebut BCA adalah salah satu bank swasta terbesar di Indonesia. Sejak didirikan tahun 1957, BCA telah melalui beberapa kali transformasi termasuk pergantian kepemilikan. Awalnya dimiliki oleh Grup Salim, BCA sempat diambil alih kepemilikannya oleh Pemerintah Indonesia pada tahun 1998 saat krisis ekonomi menghantam. BCA dapat dengan cepat pulih dari krisis, bahkan bisa melanjutkan dengan menjual saham pertamanya ke publik pada tahun 2000. Saat ini kepemilikan mayoritas BCA dipegang oleh Grup Djarum. Selama proses transformasi tersebut, BCA tidak berhenti untuk terus berinovasi memberikan layanan terbaik dan terdepan untuk nasabahnya. BCA mempelopori banyak produk keuangan yang sampai saat ini sangat dekat dengan masyarakat Indonesia. Produk tabungan Tahapan BCA, KlikBCA, debit BCA, flazz BCA, dan jaringan ATMnya yang menggurita hanyalah beberapa contoh dari produk revolusioner dari BCA yang ikut mengubah wajah perbankan di Indonesia. BCA terus berinovasi untuk bisa senantiasa melayani masyakat Indonesia, mulai dari segmen bisnis dan korporasi, juga perorangan. Kalangan umum, sampai produk yang dikurasi khusus untuk segmen prioritas. Dengan didukung 8 anak perusahaan saat ini, BCA tidak hanya memberikan pelayanan sebatas produk-produk perbankan konvesional, tapi juga siap melayani masyarakat Indonesia untuk produk perbankan syariah, pembiayaan, investasi, sampai asuransi, dengan dukungan teknologi yang paling terkini.
Bagaimana cara melakukan pengkinian data?
Pengkinian data dibutuhkan untuk mendokumentasi dan merekam perubahan data dari nasabah. Pengkinian data dibutuhkan karena seiring dengan perjalanan waktu, biasanya terjadi perubahan detail dari nasabah yang terkadang tidak terkonfirmasi sampai ke pihak ban. Bagaimana proses pengkinian data dilakukan oleh pihak bank?
BCA MasterCard Platinum / BCA
Bagaimana caranya mengajukan kenaikan limit kartu kredit.
BCA MasterCard Platinum / BCA
Apa yang harus dilakukan apabila masa berlaku kartu kredit sudah berakhir?
BCA MasterCard Platinum / BCA
Apakah besar kecilnya penghasilan menjadi syarat yang wajib untuk mendapatkan kartu kredit? Bagaimana dengan BCA MasterCard Platinum?
BCA MasterCard Platinum / BCA
Apa saja manfaat dari memiliki kartu kredit BCA MasterCard Platinum ?
BCA MasterCard Platinum / BCA
Berapa bunga dan biaya memiliki Kartu kredit BCA MasterCard Platinum?
BCA MasterCard Platinum / BCA
Limit kartu kredit BCA merupakan limit gabungan sehingga berapapun kartu yang Anda miliki, limitnya tetap sama. Untuk mengajukan kenaikan limit kartu kredit nasabah dapat menghubungi HaloBCA, ke kantor Card Center BCA, atau melalui aplikasi BCA Mobile. Setelah pengajuan limit disampaikan tentunya limit kartu tidak akan langsung berubah, tetapi harus melalui proses analis kredit dan yang menjadi pertimbangan utama adalah transaksi pemakaian beberapa bulan kebelakang dan kelancaran pembayaran tagihan kartu kredit.