Convenience | 4.0 |
Customer Service | 4.0 |
Fees and Charges | 4.0 |
Interest Rate | 4.0 |
Ulasan Terkait Produk Permata Proteksi Masa Depan+ 2024
PermataProteksi Masa Depan+ untuk perencanaan keuangan kamu di masa depan seperti persiapan hari tua, pendidikan anak, liburan, pembelian barang, dan lainnya
Permata Bank
PT Bank Permata Tbk berdiri pada tahun 2002 sebagai penggabungan 5 bank nasional yaitu PT Bank Bali Tbk, PT Bank Universal Tbk, PT Bank Artamedia, PT Bank Patriot dan PT Bank Prima Ekspress sebagai salah satu langkah restrukturisasi lanjutan dari BPPN saat itu dalam menghadapi krisis ekonomi yang tengah mendera industri perbankan nasional saat itu. Dengan penggabungan ini dimana Bank Bali menjadi bank rangkanya, memberikan Bank Permata struktur pemodalan yang lebih kuat, dengan keuangan yang sehat sehingga mampu membangun produk dan memperluas jaringan layanannya untuk dapat melayani masyarakat Indonesia di berbagai segmen nasabah. Saat ini Bank Permata memiliki 2 pemegang saham mayoritas yaitu Standard Chartered Bank dam PT Astra Internasional Tbk dengan proporsi yang sama masing-masing di 44.56% dan sisanya menjadi milik publik. Bank Permata terus bertumbuh dalam menyediakan produk dan layanannya terfokus pada segmen retail, UKM/SME, wholesale, dan syariah. Pemanfaatan teknologi digital terkini juga menjadi salah satu fokus utama Bank Permata sebagai pelopor inovasi layanan perbankan digital di Indonesia dengan tujuan utamanya menyediakan layanan keuangan yang menyeluruh, sederhana, cepat, dan dapat diandalkan.
Fleksibel dan Lengkap dengan Asuransi Jiwa
Rekening tabungan berjangka dimana nilai setoran awal dan durasi lama menabung yang dapat disesuaikan sendiri oleh nasabah juga dilengkapi fasilitas e-banking dan autodebet ini tidak hanya bisa sangat fleksibel dan mudah diterapkan karena biaya administrasi bulanannya pun terbilang ringan, bahkan bisa sampai gratis. Nasabahnya juga mendapat keuntungan gratis asuransi jiwa sehingga bermanfaat ganda selain menabung juga menjadi perlindungan ketika terjadi resiko yang tidak diinginkan menimpa nasabahnya.
Permata Proteksi Masa Depan+
Setoran perbulannya juga cukup fleksibel
Saya tidak perlu khawatir harus mencari layanan asuransi jiwa lagi, karena saya sudah memiliki asuransi jiwa gratis yang ditawarkan Bank Permata dengan menjadi nasabah di Permata Proteksi Masa Depan+. Untuk setoran perbulannya juga cukup fleksibel, dan bisa dicocokkan dengan paket yang saya inginkan.
Permata Proteksi Masa Depan+ / Permata Proteksi Masa Depan+Berhadiah
Sangat membantu dalam perencanaan keuangan
Saya sudah lama menggunakan Permata Proteksi Masa Depan+. Di dalam tabungan ini saya lebih membantu dalam perencanaan keuangan saya. Selain itu saya bebas menentukan nilai setoran yang dimulai dari 100.000 Rupiah. Yang lebih mudahnya lagi, pembukaaan Permata Proteksi Masa Depan+ bebas biaya administrasi, jadi saya lebih hemat.
Permata Proteksi Masa Depan+
Ada hadiah langsung berupa asuransi gratis
Saya mendapat asuransi jiwa dari Permata Proteksi Masa Depan+Berhadiah. Ini sangat menyenangkan bagi saya, karena asuransi ini sangat dibutuhkan bagi saya yang sering bepergian. Selain adanya asuransi gratis, ada lagi promo khusus seperti paket cashback, hadiah tupperware, dan paket gadget terbaru, yang dapat dinikmati sesuai dengan setoran bulanan dan jangka waktu sesuai kebutuhan.
Permata Proteksi Masa Depan+ / Permata Proteksi Masa Depan+Berhadiah
Tabungan proteksi masa depan plus
Tabungan Proteksi Masa Depan Plus ini adalah tabungan rencana berjangka. Namun dalam tabungan berjangka ini didapatkan asuransi jiwa secara gratis, tidak usah bayar premi. Setoran awal dari Rp.100.000,- dan nasabah harus mengatur sendiri setoran bulanannya. Tabungan ini tidak bisa ditarik sebelum Jatuh Tempo, jadi lebih besifat sebagai dana yang direncanakan buat kebutuhan khusus dimasa depan. Misalnya untuk biaya sekolah atau kuliah atau untuk biaya pernikahan dan lain-lain.
Permata Proteksi Masa Depan+
Bisa dipercayai dan setoran kecil
Keuangan saya di masa depan pasti saya percayakan kepada Permata Proteksi Masa Depan+. Bunga yang diberikan oleh bank ini sangat tinggi dan proses pembuatannya juga sangat mudah. Setoran awalnya juga kecil. Selain itu, tidak ada pinalti jika jatuh tempo. Tidak lupa pula ada fitur asuransi gratis untuk para nasabah.
Permata Proteksi Masa Depan+ / Permata Bank
Untuk setoran perbulannya juga cukup fleksibel, dan bisa dicocokkan dengan paket yang saya inginkan.
Saya tidak perlu khawatir harus mencari layanan asuransi jiwa lagi, karena saya sudah memiliki asuransi jiwa gratis yang ditawarkan Bank Permata dengan menjadi nasabah di Permata Proteksi Masa Depan+. Untuk setoran perbulannya juga cukup fleksibel, dan bisa dicocokkan dengan paket yang saya inginkan.
Permata Proteksi Masa Depan+ / Permata Bank
Saya bisa mendapatkan asuransi jiwa gratis dengan santunan hingga 500 juta rupiah
Menjadi nasabah di Permata Proteksi Masa Depan+Berhadiah, saya bisa mendapatkan asuransi jiwa gratis dengan santunan hingga 500 juta rupiah. Saya juga bisa mendapat hadiah langsung dari Bank Permata. Sangat menguntungkan rasanya menjadi nasabah di Bank Permata. Menabung, terlindungi, dan berhadiah tentunya.
Permata Proteksi Masa Depan+ / Permata Proteksi Masa Depan+Berhadiah / Permata Bank