Forum
Terakhir di-update: 

Apakah IQ Option juga memiliki sistem MLM?

Saya pernah lihat iklan tentang IQ Option jika Anda sebagai trader mengajak teman untuk bergabung dan membuat akun di IQ Option, Anda akan mendapatkan komisi hingga 45%. Apakah strategi marketing ini sama dengan halnya strategi marketing MLM? Apakah komisi yang didapatkan itu benar-benar akan dibayar oleh pihak IQ Option?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Riska

    IQ Option merupakan salah satu broker forex yang lega di Indonesia. Di IQ Option tidak ada sistem MLM, tetapi hanya program afiliasi. Program afiliasi adalah program untuk mengajar orang mendaftar IQ Option dan akan mendapaktan komisi. Manfaat dari program afiliasi pada IQ Option adalah keuntungan hingga 50% dari keuntungan member yang anda ajak.

    2021.11.22 5:52
  • user image

    Valencia

    Memang tidak dipungkiri sebagian besar perusahaan investasi memang memberikan komisi kepada trader yang berhasil mereferensikan produk investasi ini kepada member baru. Hal inilah yang kemudian membuat perusahaan tersebut harus mengantongi ijin usaha jenis multi level marketing karena sebenarnya praktek ini dilarang oleh regulator.

    2022.03.06 13:29
  • user image

    Diana

    Setiap melakukan pembukaan akun, pasti ada kode referal yang bisa kita tambahkan pada form pendaftaran dan informasi ini secara tidak langsung akan menunjukkan bahwa kita masuk atau mendaftar berdasarkan ajakan atau informasi yang diberikan oleh orang tersebut. Hal ini akan memberikan keuntungan pada pemilik kode referal yang biasanya akan mendapatkan komisi dan setahu saya ini adalah skema MLM.

    2022.03.06 15:49
  • user image

    Emily IQ Option

    Halo! Kami memiliki Program Afiliasi. Ia adalah hubungan di mana pedagang (broker dalam kasus kami) membayar afiliasi untuk menarik klien ke situs webnya. Afiliasi menarik pedagang ke platform IQ Option dan menerima hadiah untuk itu. Ini adalah ringkasan bagaimana caranya program afiliasi:- 1) Jika Anda memiliki situs web atau blog atau Anda membeli trafik internet, Anda dapat memublikasikan tautan afiliasi pada situs atau iklan Anda 2) Pengguna mengeklik tautan atau iklan Anda (Anda tidak boleh mendaftarkan diri Anda, kerabat Anda, atau teman Anda). Kami menandai pengguna ini dengan ID unik Anda 3) Pengguna mendaftar di platform IQ Option dan memulai trading 4) Untuk mendapatkan hingga 50% dari keuntungan broker sesuai aktivitas trading klien 5) Dua kali sebulan, kami membayar penghasilan Anda menggunakan sistem pembayaran yang Anda pilih

    2022.07.18 9:48

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

Trading Forex,All (Investasi)

Apakah Gictrade memiliki ijin resmi dari pemerintahan Indonesia?

Saya ingin bermain trading forex untuk mendapatkan pasif income di masa pandemi seperti ini. Karena banyaknya broker forex di Indonesia, saya tertarik ke Gictrade. Namun saya ingin menanyakan beberapa hal di forum ini, apakah Gictrade ini merupakan broker yang legal di Indonesia? Apakah Gictrade ini memiliki ijin-ijin resmi dari pemerintah Indonesia?

GIC Trade / Global Investa Capital

Tabungan,Deposito,Digital Banking,All (Perbankan)

Bagaimana untuk Mengisi Deposit dan Kemana Saya Harus Mencairkan Profit Saya?

Trading Forex,Exchange Traded Fund (ETF)

Mau Ganti Bahasa Pengguna di MT4 Itu Caranya Gimana Ya?

Trading Forex,All (Investasi),All (Investasi)

Pemilihan pasangan mata uang untuk trader scalper apa yang cocok?

Bagi trader scalper pasangan mata uang apa yang cocok untuk meakukan forex trading? Saya sebagai pemula, tetapi tertarik trading sebagai scalper agar tidak menunggu terlalu lama dalam melakukan trading , maka saya sebaiknya masuk sesi apa saja dalam trading? Dan apakah saya pilih yang volatilitas tinggi atau yang rendah ?

Trading Forex,All (Investasi)

Bagaiamana cara trading di IQ Option dengan metode scalping?

Trading Forex,Crypto Wallet,All (Cryptocurrency),All (Investasi)

Apakah bitcoin legal di Indonesia

Reviews Terkait

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Bank yang layanannya tersebar di 18 provinsi di Indonesia

PT Bank UOB Indonesia atau dikenal dengan “UOBI" didirikan 63 tahun yang lalu yang setelah perjalanan panjang saat ini tersebar di 54 kota dari 18 provinsi di Indonesia dengan 41 kantor cabang, 168 kantor cabang pembantu dan 191 ATM. Layanan UOB Indonesia terbilang beragam dan dari digitalisasi sudah tersedia fasilitas internet banking yang menawarkan kenyamanan bertransaksi di lebih dari 400 merchant yang telah bekerja sama namun belum tersedia aplikasi untuk perangkat mobile yang notabene telah banyak dimiliki oleh bank-bank lain. Dari layanan komunikasi juga masih semi digital karena lebih mengandalkan layanan telepon.

UOB Indonesia

Trading Komoditi,All (Investasi),Keamanan

Broker keuangan yang mengedepankan transparansi dan keamanan transaksi bagi nasabahnya

International Mitra Futures

Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Belanja,Kartu Kredit Gold,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Kartu kredit sebagai kartu pinjaman

BTN VISA Platinum / Bank BTN

Kartu Kredit Belanja,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit)

Besar bunga dan biaya kartu kredit BCA Everyday card kurang sebanding dengan program dan fitur kartu yang diberikan.

Bunga kredit ataupun bunga cicilan dan biaya tahunan kartu Everyday card ini sama saja dengan kartu Visa/Mastercard BCA yang lain, padahal promonya sudah tidak sebagus dulu. Sekarang sudah tidak ada lagi program-program bagus seperti cashback bensin atau supermarket, nonton gratis (tanpa penukaran rewards), dan kartu ini juga tidak bisa untuk transaksi online. Menurut saya bunga dan biayanya terlalu tinggi untuk kartu tipe standar seperti ini.

BCA Everyday / BCA

All (Perbankan),All (e-Wallet)

E-Wallet gabungan dari bank pemerintah di Indonesia yang kurang diminati

BNI / Fintek Karya Nusantara

Kartu Kredit Cashback,Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Belanja Supermarket,Kartu Kredit Belanja,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit)

Program favorit saya dari kartu BCA Everyday card seperti cashback bensin dan supermarket sudah tidak ada, program diskon juga tidak terlalu menarik lagi.

Menurut saya, program-program kartu BCA Everday card sudah tidak semenarik dulu. Tidak ada lagi pogram cashback 5% supermarket dan bensin yang dulu jadi alasan saya untuk membuat kartu ini. Promo diskon makanannya pun terbatas pilihannya karena kebanyakan hanya untuk di restoran yang mahal. Paling hanya promo upsize Starbucks saja yang masih menarik untuk saya. Semoga BCA bisa mengembalikan program-program favorit saya ini lagi.

BCA Everyday / BCA

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis