Forum
Terakhir di-update: 

Berapa Sih Bunga KTA X Tra Dana CIMB Niaga per Tahunnya?

Berapa Sih Bunga KTA X Tra Dana CIMB Niaga per Tahunnya?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Julian

    CIMB Niaga menyediakan pembayaran bunga flat per bulan kakk

    2019.05.04 3:6
  • user image

    Salwa

    Berapa ya besarannya?

    2019.05.04 3:6
  • user image

    Kyrie

    1.59% per bulann dari biaya pinjamann

    2019.05.04 3:6
  • user image

    Abyanto

    Suku bunga di CIMB Niaga ini flat atau tetap per tahunnya

    2019.05.04 3:6
  • user image

    Mira

    Kalau saya merupakan nasabah kartu kredit bank lain, bunganya tetap sama?

    2019.05.04 3:6
  • user image

    Marcella

    Bedaa kalau bank lain kamu dikenakan bunga flat per bulan sebesar 1.79%

    2019.05.04 3:6
  • user image

    Rista

    Okaay. terimakasih untuk penjelasannyaa :)

    2019.05.04 3:6
  • user image

    Ms. Joo

    Suku bunga pinjaman yang dibebankan pada Anda dengan menggunakan produk pinjaman jenis CIMB Niaga Xtra Dana tergantung pada profil Anda. Bunga terendah yaitu 0,79% per bulan diberikan kepada debitur yang memiliki kartu kredit CIMB Niaga atau kartu kredit bank lain. Jika Anda bahkan bukan nasabah CIMB Niaga, bunga yang dibebankan pada Anda bisa mencapai 1,79% per bulan.

    2020.06.24 15:48

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

Kartu Kredit Gold,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit)

Upgrade kartu dari Mandiri Visa Silver ke Gold syaratnya apa aja ya?

Tabungan,All (Perbankan)

Berapa biaya penarikan tunai pada tabungan Tanda 360 Plus ini?

Saya memang ingin membuka rekening baru untuk kebutuhan keluarga saya. Saya disarankan untuk menggunakan Tanda 360 Plus dari OCBC NISP. Namun saya ingin bertanya beberapa hal dalam forum ini. Yang ingin saya tanyakan, berapa biaya penarikan tunai pada tabungan Tanda 360 Plus ini? Selain itu, apakah tabungan Tanda 360 Plus ini memiliki biaya administrasi bulanan?

Tanda 360 Plus OCBC NISP / Bank OCBC NISP

All (e-Wallet)

Mengapa saldo tidak bertambah setelah melakukan top up?

DANA / Espay Debit Indonesia Koe

Tabungan,Deposito,Kartu Debit,Tabungan Prioritas,Digital Banking,All (Perbankan),All (Perencanaan Keuangan)

Apa saja biaya-biaya yang terdapat pada tabungan Tabungan J Trust One?

Tabungan J Trust One / J Trust Bank

Tabungan

Bagaimana mengurus buku tabungan Tanda 360 Plus yang hilang?

Saya memiliki tabungan Tanda 360 Plus sudah sejak lama. Namun kemarin saya mencari buku tabungan Tanda 360 Plus saya dan tidak menemukannya. Yang ingin saya tanyakan dalam forum ini, bagaimana mengurus buku tabungan Tanda 360 Plus yang hilang? Apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk mengurus buku tabungan Tanda 360 Plus yang hilang?

Tanda 360 Plus OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Tabungan,Digital Banking,Remittance,All (Perbankan)

Apakah tabungan Tanda 360 Plus bisa digunakan untuk transaksi di luar negeri?

Saya disarankan oleh istri untuk membuka rekening tabungan Tanda 360 Plus. Namun karena pekerjaan, saya sering melakukan perjalanan ke luar negeri. Maka dari itu, saya ingin tanya beberapa hal. Yang ingin saya tanyakan, apakah tabungan Tanda 360 Plus ini bisa digunakan untuk transaksi di luar negeri? Selain itu, berapa suku bunga yang terdapat pada tabungan Tanda 360 Plus ini?

Tanda 360 Plus OCBC NISP / Bank OCBC NISP

Reviews Terkait

Tabungan,All (Perbankan)

Menabung Mata Uang Asing secara Aman dan Nyaman

Tabungan mata uang aisng yang tersedia dalam berbagai pilihan mata uang diantaranya seperti AUD, EUR, GBP, NZD, USD, HKD, SGD, CHF, JPY, dan CAD ini bebas biaya penarikan bank notes melalui kantor cabang dengan ketentuan setara dengan USD 5,000 per hari untuk nasabah Priority Banking dan setara USD 2,500 per hari bagi nasabah Personal Banking. Nasabah tabungan ini mendapatkan akses mudah ke rekening melalui SC Mobile Banking, Online Banking, SMS Banking dan Phone Banking.

Foreign Currency Saving Standard Chartered

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Cocok untuk Para Pelajar

Tabungan Simpel Sinarmas

Tabungan,Kartu Debit,Digital Banking,All (Perbankan)

Tabungan masa kini, cukup mendaftar via aplikasi

DBS Tabungan

Tabungan,Deposito,All (Perbankan)

Suku Bunga Kompetitif dan Bebas Biaya

Hana Savings Account

Tabungan,All (Perbankan)

Tabungan dengan Bunga Optimal

Maybank Tabungan / Maybank Pro Savings

Tabungan,Deposito,All (Perbankan),All (Investasi),All (Investasi)

Tabungan untuk Kebutuhan Masa Depan

Tabungan Rencana Panin Bank

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis