Generali BeSMART Link

Generali Indonesia
Proteksi Jiwa dengan Manfaat Investasi
Description
BeSMART Link merupakan proteksi jiwa dengan manfaat investasi dari Generali Indonesia. Dapatkan manfaat meninggal dunia hingga Tertanggung berusia 99 tahun. Generali BeSMART Link dikelola dalam instrumen investasi pilihan terbaik sesuai profil risiko pemegang polis. Generali BeSMART Link juga memberikan Smart Living Bonus saat Tertanggung berusia 81-90 tahun.
Generali Indonesia
Produk
Bingung Soal Produk Keuangan?
Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.
Tentang MoneyDuck for Experts
New Contents