Forum
Terakhir di-update: 

Syarat pengajuan Kredit Tanpa Agunan (KTA).

Saya perlu mengajukan KTA untuk renovasi rumah tapi saya khawatir syaratnya susah seperti mengajukan kartu kredit dulu. Seperti apakah syarat-syarat pengajuan KTA?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Sabrina

    Jika mengajukan KTA di bank yang kamu tidak punya hubungan sebelumnya seperti misalnya tidak punya tabungan atau akun kartu kredit di bank tersebut, memang syaratnya sedikit lebih banyak dibanding dengan mengajukan pada bank yang sudah 'mengenal' kamu sebelumnya. Jika kamu calon nasabah yang benar-benar baru maka syaratnya secara umum adalah dokumen pengajuan yang diisi lengkap dan benar dan dokumen pendukung meliputi dokumen identitas seperti KTP, dokumen penghasilan seperti slip gaji, NPWP terutama untuk pengajuan di atas 50 juta rupiah, dan ada beberapa bank yang juga meminta fotokopi kartu kredit yang sudah dimiliki. Jika kamu mengajukan di bank dimana kamu sudah memiliki tabungan aktif atau kartu kredit, dimungkinkan untuk tidak perlu lagi melampirkan dokumen penghasilan atau kartu kredit.

    2019.08.01 8:56
  • user image

    Leny Tri

    Jika Anda tertarik mengajukan produk KTA, persyaratannya yaitu Warga Negara Indonesia dan berdomisili di Indonesia. Melampirkan KTP dan NPWP, usia minimal 21 tahun dan maksimum 55 tahun untuk karyawan, maksimum 60 tahun untuk pengusaha (usia maksimal termasuk jangka waktu pinjaman), serta penghasilan bersih minimal Rp. 3 juta/bulan.

    2020.04.28 8:35
  • user image

    Sutisna Sani

    Bedanya, perdagangan saham dilakukan oleh pengawasan bursa (exchange), sedangkan perdagangan forex lebih banyak dilakukan secara over-the-counter atau deal langsung antara dua pihak yang melakukan jual beli. Implikasinya, perdagangan saham lebih terstandar daripada perdagangan forex. Modal yang dibutuhkan untuk bermain saham lebih besar daripada Forex.

    2020.04.28 8:35

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

All (Perbankan),KPR,All (Pinjaman),Rencana Keuangan,Kelola Pengeluaran,All (Perencanaan Keuangan)

Bagaimana menentukan waktu ideal durasi cicilan rumah atau apartemen untuk seseorang yang berusia 30 tahun

Kredit Tanpa Agunan

Minimal pendapatan untuk mengajukan KTA

All (Kartu Kredit),Kredit Motor

Bagaimana perhitungan denda keterlambatan pada kredit ini? Bagaimana juga cara pembayaran cicilannya?

Beberapa minggu ini saya masih mencari pinjaman untuk pembelian kendaraan yang cocok untuk saya pilih, dan kebetulan saya mendapatkan rekomendasi dari teman saya mengenai pinjaman ini. Jadi saya mau mencari tahu dulu. Bagaimana perhitungan denda keterlambatan pada kredit ini? Kalo misalnya saya terlambat membayar. Kemudian bagaimana juga cara pembayaran cicilannya?

Astrido Finance / Astrido Pacific Finance

KPR,All (Pinjaman)

Apa saja persyaratan yang diperlukan untuk mengajukan KPR - Debt Consolidation Danamon?

KPR - Debt Consolidation Danamon merupakan salah satu fasilitas tambahan dari KPR Danamon. Apakah saya dapat mengajukan KPR - Debt Consolidation Danamon padahal sebelumnya saya belum memiliki fasilitas KPR Danamon? Apa saja syarat dan ketentuan untuk pengajuan KPR - Debt Consolodation Danamon? Bagaimana saya melakukan pengajuan fasilitas KPR - Debt Consolidation Danamon?

KPR - Debt Consolidation Danamon / Bank Danamon

KPR,All (Pinjaman)

Apa saja keuntungan yang ditawarkan untuk produk KPR - Debt Consolidation Danamon?

KPR - Debt Consolidation Danamon dan KPR Danamon adalah produk pembiayaan dari Bank Danamon dengan menggunakan jaminan rumah. Apakah yang menjadi keunggulan dari KPR - Debt Consolidation Danamon dibandingkan KPR Danamon? Apa saja jenis kredit yang dapat digabungkan dengan KPR - Debt Consolidation Danamon?

KPR - Debt Consolidation Danamon / Bank Danamon

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Survey Kredit Tanpa Anggunan Oleh Bank

Reviews Terkait

Kredit Mobil,All (Pinjaman)

Fleksibel dan cepat dalam memilih mobil yang diinginkan

Saat bertansaksi Kredit Kepemilikan Mobil Bukopin, awalnya saya ragu di dalam memiilihnya. Ternyata setelah dicoba, saya ditawarkan dengan proses kredit mobil yang mudah, dan disertai dengan berbagai pilihan mobil seperti mobil lama, mobil baru, atau mobil untuk perusahaan. Proses yang mudah ini yang saya sukai.

Kredit Kepemilikan Mobil Bukopin

Kredit Mobil,Kredit Motor,Refinancing,All (Pinjaman)

Kredibel dan terpercaya

Menggunakan program kredit BCA ini membuat saya nyaman ketika mengangsur mobil dan mendapatkan mobil yang diinginkan. Ditambah lagi dengan syarat yang mudah, pembayaran yang praktis, serta persetujuan kredit yang relatif singkat membuat saya tidak ragu bekerja sama dengan BCA Kredit Kendaraan Bermotor.

BCA Kredit Kendaraan Bermotor

Kredit Tanpa Agunan,Kredit Mobil,Kredit Motor,All (Pinjaman)

Kredit Pembelian Mobil Bekas

Saya membeli kendaraan bekas dengan pembiayaan dari Mandiri Tunas Finance. Proses yang cepat dengan syarat yang mudah sangat membantu saya ketika membeli kendaraan bekas. Selain itu, dengan suku bunga flat yang bersaing dan juga jangka waktu yang diberikan sampai dengan 5 tahun sangat menolong ketika kita akan membeli kendaraan.

Mandiri Kredit Kendaraan Bermotor

Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Tenor hingga 6 tahun

Mega Oto

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

KTA dengan tenor hingga 3 tahun

KTA Danamon Dana Instant

Kredit Mobil,Kredit Motor,All (Pinjaman)

Proses pencairan alat kendaraan cepat

Awalnya saya ragu dengan menggunakan BRI KKB Refinancing. Ternyata tidak, ini dikarenakan proses pencairan kendaraan yang diinginkan cepat dan mudah didapatkan. Mudah disini diartikan siapapun boleh mendaftar baik itu karyawan, profesional maupun wiraswasta. Suku bunganya juga baik, sehingga saya tidak ragu menggunakan kredit ini.

BRI KKB Refinancing

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis