Forum
Terakhir di-update: 

Apa beda kartu kredit Mandiri Signature dan Mandiri Precious?

Saya baru saja memperoleh kartu kredit Mandiri Signature, dan teman saya memiliki kartu kredit Mandiri Precious. Apa bedanya?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Abdillah

    Mandiri Signature merupakan kartu kredit yang khusus menyasar kalangan kelas atas dan Anda adalah salah satunya. Mandiri Signature memberikan privilege khusus untuk nasabahnya dengan kualitas pelayanan di atas kartu kredit berjenis platinum. Dengan privilege istimewa yang ditawarkan, maka tak heran hanya nasabah terpilih lah yang bisa mendapatkan kartu kredit ini. Sedangkan kartu kredit Mandiri Precious merupakan kartu kredit yang cocok untuk mereka yang hobi travelling atau sering melakukan perjalanan baik untuk berlibur maupun bisnis. Kartu ini pun dirancang khusus untuk nasabah yang senang berbelanja online. Bukti dukungan ini berupa akses wiifi.id gratis ke pemegang kartu di seluruh Indonesia.

    2020.02.13 10:43
  • user image

    Putra Egi

    Kartu kredit Mandiri Signature hanya dapat diajukan oleh orang dengan penghasilan bulanan minimal Rp. 20.000.000 sehingga menjadikan kartu kredit tersebut adalah kartu kredit platinum. Kartu kredit Mandiri Precious cukup untuk memenuhi kebutuhan Anda, apalagi biaya iuran tahunan untuk kartu kredit Mandiri Precious adalah Rp. 500.000 sedangkan Mandiri Signature membebankan iuran tahunan sebesar Rp.900.000. Pilih kartu kredit sesuai dengan kemampuan finansial Anda, karena tagihan yang harus Anda bayar sebagai pemegang kartu kredit Mandiri Signature akan lebih tinggi daripada teman Anda.

    2020.04.11 16:25
  • user image

    Daisy

    Kartu kredit Mandiri Signature adalah kartu kredit untuk nasabah yang sering melakukan perjalanan dan hobi belanja dengan minimal penghasilan 20juta/bulan. Kelebihannya cukup banyak, terutama anggota Priotypass, mereka mendapatkan free iuran tahunan yang cukup besar, yaitu 900ribu. Kartu kredit Mandiri Precious adalah kartu yang diprioritaskan untuk traveling dan transaksi online. Dan kelebihannya sedikit dibawah Mandiri Signature, mulai dari iuran tahunan 500ribu perbulan dan penghasilan minimal 10juta perbulan. Untuk reward dan promo yang diberikan juga tidak sebanyak Mandiri Signature.

    2020.04.20 5:18
  • user image

    Priyat

    Kartu kredit Mandiri Signature untuk nasabah premium seperti anda, dengan minimum penghasilan Rp. 20 juta/ bulan serta iuran tahunan Rp. 900.000,-/ tahun. Kartu ini lebih ditujukan untuk anda yang senang melakukan travelling ke luar negeri dan shopping. fasilitas-fasilitas yang anda dapatkan juga berkisar tentang travelling, bahkan welcome bonusnya juga cashback Rp. 750.000,- untuk tiket pesawat. Sedangkan Kartu kredit Mandiri Precious yang lebih menyasar kepada orang muda yang kekinian, hobbi belanja on line, fashion, kuliner dan tentu juga travelling. Dengan syrat minimum penghasilan Rp. 10 juta dan iuran tahunan Rp.500.000,-, hal ini masih terjangkau oleh kaum executive muda.

    2020.05.23 12:36
  • user image

    Issabell

    Kartu Kredit Mandiri Precious dan Kartu Kredit Mandiri Signature adalah produk Kartu Kredit yang dikeluarkan oleh Bank Mandiri. Yang membedakan adalah Kartu Kredit Mandiri Signature hanya bisa diajukan oleh mereka yang berpenghasilan minimal Rp 20.000.000 per bulan. Jadi segmentasinya berbeda Kartu Kredit Mandiri Signature ditujukan pada individu menengah keatas dan sering melakukan perjalanan ke luar negri, sedangkan Kartu Kredit Mandiri Precious lebih ringan persyaratannya.

    2020.10.31 9:27

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

Kredit Tanpa Agunan,Kredit Multiguna,All (Pinjaman),Kecelakaan,Kecelakaan & Sakit,All (Kejadian Tak Terduga)

Saat ini saya sedang mengalami Disabilitas dikarenakan kecelakaan yang saya alami. Saya butuh dana untuk kehidupan sehari-hari. Boleh sarannya untuk solusi masalah saya? Saya memiliki kredit histori yang bagus, mungkin ini akan memudahkan saya.

Kartu Kredit Perjalanan,Kartu Kredit Tanpa Biaya Tahunan,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit)

Ingin mengetahui perbedaan fitur dari beberapa varian kartu kredit BCA-Singapore Airlines KrisFlyier.

BCA punya beberapa kartu kredit yang bekerja sama dengan Singapore Airlines. Saya ingin coba untuk mengajukan tipe BCA Singapore Airlines KrisFlyer VISA Signature tapi saya masih mempertimbangkan apakah kartu ini lebih menguntungkan dari yang tipe Infinite. Memang dari sisi biaya tahunan lebih murah, tapi apakah sebanding dengan fitur yang diterima?

BCA Singapore Airlines KrisFlyer VISA Signature / BCA

Kartu Kredit Bisnis,Kartu Kredit American Express,All (Kartu Kredit)

Apa saja manfaat dari memiliki kartu kredit BNI American Express Business Card ?

Saya penasaran dengan kartu kredit BNI American Express Business Card, kalau boleh ada yang bisa membagikan manfaat menggunakan kartu kredit yang satu ini. Jujur, ini baru pertama kalinya saya mengajukan kartu kredit, dan saya tentunya tidak mau salah pilih. Saya mengerti kalau mengajukan kartu kredit itu harus sesuai dengan kemampuan finansial kita, tapi setidaknya saya ingin tahu manfaatnya terlebih dahulu.

BNI American Express Business Card / BNI

All (Kartu Kredit),All (Perbankan),KPR,All (Pinjaman)

Keuntungan punya kartu kredit untuk KPR

All (Kartu Kredit),All (Perbankan),All (Pinjaman)

Bagaimana caranya agar saya bisa mendapat keringanan pembayaran? agar tidak menunggu saja tanpa kejelasan.

Kartu Kredit Reward,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Cara melakukan penukaran poin reward pada produk kartu kredit. Apakah harus semua ditukarkan atau tidak.

Reviews Terkait

Kartu Kredit Gold,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Kartu kredit buat karyawan yunior dan mahasiswa

BNI VISA Silver (Sudah Tidak Tersedia)

Kartu Kredit Corporate,All (Kartu Kredit)

Kerjasama menguntungkan dengan BRI

BRI Business Card

Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Belanja,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Funtastic

Panin VISA Platinum

Kartu Kredit Visa,Kartu Kredit Mastercard,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Nikmati hiburan permainan air kapan pun bersama teman ataupun keluarga

Serupa dengan edisi Visa Platinumnya, kartu ini memberikan penggunanya promo pembelian 1 gratis 1 untuk permainan air di Waterbom PIK Jakarta dengan ketentuan maksimum pembelian tiket adalah sebanyak 12 tiket/hari/kartu menariknya promo ini berlaku senin sampai minggu atau dengan kata lain berlaku setiap hari bahkan termasuk libur nasional yang tentunya menjadi salah satu daya tarik tersendiri bagi yang menyukai aktivitas rekreasi outdoor.

BCA MasterCard Platinum

Kartu Kredit Reward,Kartu Kredit Belanja,Kartu Kredit Tanpa Biaya Tahunan,Kartu Kredit Mastercard,All (Kartu Kredit),All (Perbankan)

Kartu multiguna dengan berbagai penawaran menarik

Bank Ganesha Mastercard Platinum (Sudah Tidak Tersedia)

Kartu Kredit Bensin,Kartu Kredit Perjalanan,Kartu Kredit Dining,Kartu Kredit Belanja Supermarket,Kartu Kredit Belanja,Kartu Kredit Mastercard,All (Kartu Kredit)

Kartu Gaya Hidup

BRI Platinum

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis