Forum
Terakhir di-update: 

Hal yang perlu disiapkan dalam perdagangan saham

Saya ingin mulai melakukan investasi dan pastinya saya tertarik mengenai dunia perdagangan saham ini. Penjelasan mengenai mekanisme perdagangan saham bursa efek indonesia sudahbegitu terperinci dan cukup jelas namun sedikit masih bingung dengan istilah-istilah saham yang baru saya ketahui. Untuk memulai melakukan investasi saham atau perdagangan saham, apa saja yang perlu saya siapkan?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Dewa

    hindarilah mindset main saham, karena saham bukanlah permainan, gunakan lah uang yang memang bukan uang untuk kebutuhan anda, sebaiknya anda mulai melakukan investasi di reksa dana karena prosesnya berbasis jual beli saham, membeli saham dengan uang sendiri bukan berutang, terakhir jadikan tabungan dahulu sebelum mencari keuntungan.

    2019.08.01 18:0
  • user image

    Ika Arista

    Sebelum melakukan perdagangan saham, anda harus memahami terlebih dahulu tentang saham tersebut. Kemudian anda harus pandai dan cermat memilih broker atau perusahaan pialang untuk memulai perdagnagan saham. Dan yang pasti, anda harus memiliki modal yang cukup untuk dapat melakukan perdagangan jual beli saham.

    2020.05.21 1:54
  • user image

    Farrel bagus

    Saham adalah surat berharga dari perusahaan yang memiliki nilai yang dapat diperjual belikan atau digunakan sebagai alat investasi. Namun, untuk memulai perdagangan saham, anda harus betul-betul paham dan mengerti tentang perdagangan saham. Sebagai pemula, terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan yakni menyiapkan modal, memilih jenis saham yang tepat, dan memilih broker yang tepat.

    2020.06.08 11:57
  • user image

    Yudi

    Dalam perdagang saham, sebelum melakukan transaksi pelajari seluk beluknya saham, pasang mindset semakin besar return nya maka semakin besar resikonya sehingga lebih berhati-hati jangan gunakan uang kebutuhan pokok Anda dan belilah saham dengan modal sendiri bukan melalui hutang, pilih jenis saham yang stabil dan broker dengan reputasi baik.

    2020.07.17 4:32

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

All (Cryptocurrency)

Dimana kita bisa membeli Bitcoin?

Trading Saham,Trading Forex,All (Investasi)

Bagaimana cara kerja link afiliasi?

Tabungan,Deposito,Digital Banking,All (Perbankan)

Bagaimana untuk Mengisi Deposit dan Kemana Saya Harus Mencairkan Profit Saya?

Trading Forex,All (Investasi),All (Ekonomi)

Apakah Cyber Futures CF Forex direkomendasikan untuk pemula?

Cyber Futures CF Forex / Cyber Futures

Trading Forex,All (Investasi),Penipuan,Keamanan,All (Perlindungan)

Financial Broker Success (FBS), apakah berani kita trading di FBS yang belum terregister di Bappebti?

Saya adalah pemula sebagai trader Forex. Beberapa trader memperkenalkan adanya broker FBS kepada saya. Saya tertarik karena modal yang kita butuhkan sebagai deposit relatif tidak perlu besar sekali, yaitu cukup sekitar 5 USD saja (kurang lebih Rp. 75.000,-). Namun yang membuat saya ragu-ragu adalah bahwa FBS ini walaupun sudah cukup lama berdiri (2009) dan pusatnya berlokasi di Rusia tidak dijamin Bappebti. Beranikah saya trading forex disini? (Dengan catatan saya tidak mungkin trading hanya dengan dana kecil, sebab saya juga ingin keuntungan yang lebih material)

Trading Forex

Apa sih yang dinamakan Setimen pasar forex?

Sebagai trader yang baik, kita harus bisa menganalisa sentimen pasar dengan baik. Namun kita tak mungkin dapat mengukur pasar forex apakah sedang bullish atau bearish begitu saja. Begitu pula kita tidak mungkin pula mengabaikannya, kemudian bertrading tanpa peduli sentimen pasar. Bagaimanakah cara menganalisa sentimen pasar uang dan cara menggunakannya untuk keuntungan kita sebagai trader dalam trading Forex?

Reviews Terkait

Kartu Kredit Perjalanan,Kartu Kredit Visa,All (Kartu Kredit)

Untuk pelanggan Pesawat Garuda, saya memang wajib punya kartu ini

Untuk pelanggan Pesawat Garuda, saya memang wajib punya kartu ini. Saya bisa dapat double miles dari Garuda dan bonus miles lainnya seperti Bonus Enrollment, Bonus First Transaction, dan Bonus Loyalty. Jika perlu, saya juga bisa dengan mudah melakukan Fast track upgrade, dapat diskon, dan executive lounge

GARUDA BNI VISA Platinum / BNI

Kartu Kredit Perjalanan,Kartu Kredit Reward,All (Kartu Kredit)

Kartu khusus untuk nasabah prioritas bank mega

Kartu kredit ini hanya diberikan kepada nasabah prioritas Bank Mega yang terdaftar dalam Mega First. Kemudahan bepergian yang ditawarkan kartu ini mulai dari akses di banyak lounge di seluruh bandara domestik, dan bebas iuran tahunan. Tentunya promo-promo lainnya tetap berlaku untuk kartu kredit ini.

Mega First Infinite Card / Bank Mega

Tabungan,Kartu Debit,All (Perbankan)

Bank yang layanannya tersebar di 18 provinsi di Indonesia

PT Bank UOB Indonesia atau dikenal dengan “UOBI" didirikan 63 tahun yang lalu yang setelah perjalanan panjang saat ini tersebar di 54 kota dari 18 provinsi di Indonesia dengan 41 kantor cabang, 168 kantor cabang pembantu dan 191 ATM. Layanan UOB Indonesia terbilang beragam dan dari digitalisasi sudah tersedia fasilitas internet banking yang menawarkan kenyamanan bertransaksi di lebih dari 400 merchant yang telah bekerja sama namun belum tersedia aplikasi untuk perangkat mobile yang notabene telah banyak dimiliki oleh bank-bank lain. Dari layanan komunikasi juga masih semi digital karena lebih mengandalkan layanan telepon.

UOB Indonesia

All (Perbankan),Asuransi Perjalanan,Asuransi Mobil,Asuransi Motor,Asuransi Kesehatan,All (Asuransi)

Penyedia layanan berbagai asuransi yang di sokong oleh Bank

Mungkin tidak banyak yang tahu jika penyedia layanan asuransi ini disokong oleh sebuah bank, yaitu Bank Danamon. Telah berpengalaman sekitar 20 tahun, bagi orang awam, Adira lebih dikenal sebagai penyedia layanan khusus kendaraan tapi nyatanya berbagai jensi asuransi juga diterbitkan oleh perusahaan ini. Menariknya ada simulasi perhitungan asuransi yang hendak dibeli oleh calon konsumen yang menjadi nilai plus dan tak ketinggalan live chat yang memudahkan dalam berkomunikasi dan berkonsultasi, yang semakin membuat penyedia layanan asuransi ini menarik.

Bank Danamon / Adira Insurance

Kartu Kredit Cashback,All (Kartu Kredit),All (e-Wallet)

E-Wallet berkonsep beda dengan fitur menarik

Jika kebanyakan E-Wallet mengharuskan top up atau pengisian ulang dengan tunai, beda halnya dengan Cashbac karena aplikasi ini mengakomodir pengguna yang telah memiliki kartu kredit sebelumnya, sehingga selain penggunaan lebih terkontrol dan efisien. Terdapat opsi dimana pengguna bisa menguangkan cashback yang didapat dari aplikasi tersebut. Dengan tampilan yang simple pengguna tidak dibuat bingung walaupun tetap perlu membiasakan diri dalam penggunaannya karena cukup berbeda dengan aplikasi e-wallet pada umumnya.

Global Pay Indonesia

Trading Forex,All (Investasi)

Transaksi aman

BNI-Bank BJB Gold / Trijaya Pratama Futures Forex

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis