Apakah asuraansi prudential mengcover kelainan pada kehamilan?
Saya sedang hamil anak ke tiga dan pada kehamilan kali ini sedikit ada kendala pada calon anak kami. Apakah asuraansi prudential mengcover kelainan pada kehamilan?
Bingung Soal Produk Keuangan?
Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.
Konsultasi Gratis
Denny
PRUmy Child ini mengcover apabila ibu mengalami komplikasi selama kehamilan hingga melahirkan. Sementara untuk anak, santunan diberikan apabila mengalami kelainan bawaan, perawatan di inkubator atau ICU, meninggal dunia serta cacat total dan tetap.
Arif
Salah satu asuransi yang memberikan perlindungan kehamilan dan melahirkan nasabahnya adalah asuransi Prudential. Asuransi Prudential memberikan banyak perlindungan yang menyangkut persalinan nasabah, salah satunya adalah biaya kelainan bawaan. Asuransi Prudential memberikan pertanggungan untuk kelainan bawaan dengan biaya sebesar Rp 50 juta, Rp 100 juta, hingga Rp 150 juta.