Forum
Terakhir di-update: 

Adakah yang punya rekomendasi tempat kursus musik untuk anak usia 7 tahun di Surabaya Barat?

Keponakan saya ingin belajar musik dan saya sedang mencarikannya. Adakah yang punya rekomendasi tempat kursus musik untuk anak usia 7 tahun di Surabaya Barat?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Adriyan

    Anak Tante saya kursus di Raxton Musik School yang ada di G Walk Shop House, Citraland, Surabaya Barat. Tempat les ini menyediakan jasa kursus musik yang cukup lengkap, mulai dari les gitar, drum, kecapi, seruling, keyboard, piano, biola, dan vokal. Sebagian kelas ada yang private dan grup. Selain itu, Raxton Music School juga menyediakan kelas pengajaran teori musik dan terapi musik bagi anak berkebutuhan khusus. Untuk setiap sesi Raxton Music School mematok harga ratusan ribu per bulan. Katanya, Raxton Music School juga sering mengadakan kompetisi dan konser musik. Prestasi terbarunya adalah siswanya mendapatkan penghargaan dari Museum Rekor Indonesia (MURI) untuk kategori Diploma London Conservatory of Musik termuda.

    2020.03.18 14:9

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

All (Punya Anak),All (Pendidikan dan Pelatihan)

Apa perbedaan pelajaran di sekolah nasional dan internasional?

Saya suka mengobrol dengan sesama orang tua murid waktu menjemput anak saya dari sekolah. Suatu hari ada seorang ibu yang berkata bahwa ia berencana memindahkan anaknya ke sekolah internasional saja agar anaknya lebih pintar. Saya jadi berpikir apa sebenarnya perbedaan pelajaran di sekolah nasional dan internasional?

All (Punya Anak),All (Pendidikan dan Pelatihan),All (Pasangan Hidup),All (Pekerjaan),All (Wirausaha),All (Kejadian Tak Terduga),All (Perencanaan Keuangan),All (Menghasilkan Uang),All (Perlindungan),All (Ekonomi)

Apakah pelajaran yang paling berharga dalam hidup?

Setelah beraktivitas seharian dan kemudian melepas lelah di malam hari, belakangan saya suka melakukan kontemplasi sebelum tidur. Beberapa hal yang saat ini sedang saya renungkan berkaitan dengan makna kehidupan dan pelajaran-pelajaran dalam hidup. Apa pelajaran yang sebenarnya paling berharga dalam hidup kita?

Biaya Sekolah Anak,Biaya Program Pendidikan Anak,All (Pendidikan dan Pelatihan)

Berapa biaya masuk siswa sekolah dasar di SD Al-Azhar Jakarta?

Biaya Sekolah Anak,Biaya Program Pendidikan Anak,All (Pendidikan dan Pelatihan),All (Ekonomi)

Penerbit mana yang biasa mengeluarkan buku pelajaran berkualitas baik?

All (Pendidikan dan Pelatihan),All (Ekonomi)

Kegiatan apa saja yang diikuti ketika menjadi mahasiswa?

Saya baru akan menempuh perkuliahan di ITB. Sewaktu SMP dan SMA saya aktif di organisasi siswa (OSIS). Karena itu, saya juga ingin ketika saya kuliah nanti, saya dapat terlibat dalam organisasi mahasiswa di Kampus. Kegiatan atau organisasi apa saja yang dapat saya ikuti tanpa mengganggu waktu kuliah saya?

All (Pendidikan dan Pelatihan)

Kapan waktu yang tepat untuk mulai mendaftar sekolah di luar negeri?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis