Forum
Terakhir di-update: 

Saya butuh dana untuk edukasi saya. Apa yang bisa dijadikan Penjamin untuk pengajuan pinjaman saya?

Saya ingin mengajukan kredit, dan butuh agunan sebagai Penjamin kalau saya bisa mengembalikan pinjaman uang yang saya pinjam. Saya ingin tahu apakah ada aset tertentu yang saya miliki yang bisa dipakai sebagai agunan? Karena saya pernah mendengar ada juga aset yang tidak bisa dijaminkan. Mohon bantuannya. Saya akan menggunakan dananya sebagian besar untuk biaya edukasi

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Aziz

    Saya mengerti, pinjaman ini untuk kebutuhan Edukasi anda. Untuk agunan yang bisa dijadikan penjamin untuk pinjaman, ada tiga prinsip yang harus diperhatikan secara seksama. 1) Kepemilikan bisa dipindahtangankan, 2) Punya nilai ekonomis, dan 3) Punya nilai yuridis. Untuk pinjaman yang anda ajukan, agunan akan tergantung dari jenis pinjaman yang anda ajukan. Bahkan ada juga pinjaman yang tidak memerlukan agunan.

    2019.11.06 17:1
  • user image

    Utami

    Aset yang tidak bisa dijaminkan adalah aset yang masih dalam status kredit, sengketa dan tidak layak (rusak). Selain itu, semua aset berharga bisa dijadikan agunan dengan mengikuti syarat dan ketentuan yang berlaku seperti emas, deposito, ruko, rumah tinggal, apartemen, rukan, motor, mobil, surat tanah, polis asuransi dan lainnya.

    2020.07.07 11:3

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

Tabungan,Kartu Debit,All (Pendidikan dan Pelatihan)

Apa kriteria pembimbing OSIS yang baik?

All (Pendidikan dan Pelatihan),All (Pekerjaan)

Jurusan apa yang paling dibutuhkan di dunia kerja agar belajar tidak sia-sia?

Saya saat ini duduk di kelas XI IPA. Setiap kali guru BK masuk ke kelas, saya selalu kebingungan karena guru BK saya selalu menyuruh kami memikirkan jurusan apa yang akan kami ambil nanti di Perguruan Tinggi setelah lulus SMA. Saya ingin masuk ke jurusan yang sangat dibutuhkan di dunia kerja supaya perjuangan saya belajar tidak sia-sia dan bisa dapat gaji tinggi. Jurusan apa saja ya?

Biaya Program Pendidikan Anak,All (Pekerjaan),All (Menghasilkan Uang)

Istilah apa saja di perguruan tinggi yang harus dipahami oleh mahasiswa baru?

Biaya Sekolah Anak,Biaya Program Pendidikan Anak,All (Pendidikan dan Pelatihan),All (Ekonomi)

Apa saja syarat masuk ke perguruan tinggi di luar negeri?

Asuransi Mobil,Kecelakaan,All (Kejadian Tak Terduga),All (Menghasilkan Uang),All (Ekonomi)

Seberapa penting belajar mengemudi mobil?

Untuk mobilitas sehari-hari saya biasanya menggunakan transportasi umum. Namun belakangan jadwal pekerjaan saya semakin padat dan mobilitas saya semakin tinggi. Keluarga menyarankan saya untuk membeli mobil, sayangnya saya tidak bisa menyetir mobil. Seberapa penting sebenarnya belajar menyetir mobil?

Tabungan,Kartu Debit,All (Pendidikan dan Pelatihan),All (Pekerjaan)

Apa perbedaan sistem belajar di luar negeri dan dalam negeri?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis