Forum
Terakhir di-update: 

Berapa biaya kelahiran bayi yang ditanggung oleh BPJS?

Saya memiliki BPJS dan berencana untuk menggunakan BPJS tersebut untuk proses melahirkan anak pertama saya. Berapa biaya kelahiran bayi yang ditanggung oleh BPJS?

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Rahmianti

    Kalau tidak salah, biaya persalinan normal yang ditanggung BPJS Kesehatan adalah Rp 600.000, dan peserta tidak boleh dikenakan biaya tambahan. Kalau misalnya fasilitas kesehatan membebankan biaya tambahan, maka jangan diberikan dan laporkan kepada BPJS Kesehatan. Untuk persalinan lewat operasi, biaya yang dicover berbeda-beda sesuai dengan kelas operasi, ringan, sedang ataupun berat.

    2020.03.18 15:5
  • user image

    Puan

    BPJS kesehatan merupakan salah satu produk asuransi dari pemerintah Indonesia yang diperuntukkan bagi warga negara yang kurang mampu. BPJS kesehatan memberikan banyak manfaat, salah satunya adalah menanggung biaya persalinan nasabahnya. Namun BPJS kesehatan hanya menanggung persalinan sebesar Rp 600 ribu.

    2020.10.08 3:53
  • user image

    Monica

    BPJS Kesehatan menanggung biaya persalinan baik secara normal maupun secara operasi. Tetapi untuk mendapatkan pelayanan itu, ibu hamil harus terdaftar sebagai peserta BPJS Kesehatan dan mengikuti prosedur berobat yang berlaku. Pemeriksaan kehamilan dan proses persalinan yang ditanggung BPJS Kesehatan memiliki prosedur yang sama, yaitu melalui sistem rujukan berjenjang.

    2021.08.16 4:39

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

Asuransi Kesehatan,Asuransi Jiwa,Asuransi All Risk,All (Asuransi)

Bagaimana prosedur melakukan klaim pada asuransi Hospital & Surgical Protection?

Sebenarnya saya tidak ingin memiliki asuransi karena sulitnya untuk mengajukan klaim. Namun karena dorongan istri, saya akhirnya memiliki asuransi Hospital & Surgical Protection. Yang ingin saya tanyakan, bagaimana prosedur mengajukan klaim pada asuransi Hospital & Surgical Protection ini? Apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk mengajukan klaim asuransi Hospital & Surgical Protection ini?

AIA Hospital & Surgical Protection / AIA Financial

Asuransi Properti,Asuransi Mobil,Asuransi Motor,All (Asuransi)

Apakah perlu memiliki asuransi bisnis?

Asuransi Kesehatan,Asuransi Jiwa,All (Asuransi),All (Pasangan Hidup)

Berapa jumlah anggota yang bisa diproteksi dalam satu premi pada asuransi Prolife Plus ini?

Manulife ProLife Plus (Sudah Tidak Tersedia) / Asuransi Jiwa Manulife Indonesia

Asuransi Kesehatan,All (Asuransi)

Berapa biaya premi yang terdapat pada Asuransi Kesehatan International Exclusive ini?

Asuransi Kesehatan International Exclusive / AXA Mandiri

Asuransi Kesehatan,All (Asuransi)

Apakah asuransi Premier Hospital & Surgical Plus bisa memproteksi nasabah yagn berada di luar negeri?

AIA Premier Hospital & Surgical Plus / AIA Financial

Asuransi Jiwa,All (Asuransi)

Bagaimana cara mengajukan klaim asuransi ProActive Plus ini?

Ibu saya memiliki asuransi ProActive Plus dari manulife. Karena Ibu saya di rawat inap dan membutuhkan banyak dana, Ibu berencana mengajukan klaim asuransi ProActive Plus. Yang ingin saya tanyakan, bagaimana cara negajukan klaim pada asuransi ProActive Plus ini? Selain itu, apa saja dokumen yang dibutuhkan untuk mengajukan klaim pada asuransi ProActive Plus ini?

Manulife ProActive Plus / Asuransi Jiwa Manulife Indonesia

Reviews Terkait

Asuransi Perjalanan,Asuransi Kesehatan,Asuransi Jiwa,All (Asuransi),All (Asuransi Syariah),Kecelakaan,All (Kejadian Tak Terduga),All (Perlindungan)

Layanan yang memberikan rasa aman

Mega Travel Care Domestik adalah layanan asuransi perjalanan dalam negeri dengan bebrbagai manfaat antara lain ketidaknyamanan dalam perjalanan, kecelakaan diri dan ada juga jaminan perluasan seperti perlindungan isi rumah yang ditinggalkan akibat kebakaran. Adanya layanan Mega Travel Care Domestik memberikan rasa aman bagi saya sekeluarga selama bepergian.

Mega Travel Care Domestik

Asuransi Perjalanan,All (Asuransi)

Berkualitas dengan berbagai pilihan

AXA Smart Traveller Platinum

Asuransi Perjalanan,All (Asuransi)

Asuransi Perjalanan Multiguna yang Terpercaya

Simas Travel Domestic

Asuransi Perjalanan,All (Asuransi)

Perlindungan perjalanan dengan layanan prima

Tidak hanya menawarkan asuransi perjalanan luar negeri, tersedia juga Mega Travel Care Domestik dengan cakupan yang terbilang lengkap dengan nilai pertanggungan hingga Rp 100.000.000 mulai dari santuan kecelakaan diri yang menyebabkan cacat permanen hingga tutup usia, perawatan medis hingga ketidaknyamanan perjalanan baik penundaan atau pembatalan perjalanan dengan batasan usia tertanggung adalah 45 hari sampai 70 tahun, dimana jika usia peserta 71 tahun hingga 80 tahun, berlaku biaya tambahan premi sebesar 25% dengan cakupan perlindungan menjadi 75% untuk perjalanan pergi-pulang bukan untuk perawatan medis dan maksimum 90 hari.

Mega Travel Care Domestik

Asuransi Perjalanan,Asuransi Jiwa,Asuransi All Risk,All (Asuransi),All (Perlindungan)

Tenang dan Aman Selama Perjalanan Domestik

Travellin Domestic Gold

Asuransi Perjalanan

Banyak manfaat tambahan

Travellin Asia

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis