Forum
Terakhir di-update: 

KTA sama ngga dengan Kredit multiguna

Teman-teman, mau tanya dong, setau saya kredit tanpa angunan bisa digunakan untuk keperluan apapun ya, apakah sama halnya dengan kredit multiguna? Minta tolong penjelasannya ya teman-teman trimakasi

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis

User comments

  • user image

    Rijal Sembiring

    Beda gan, kalo KTA itu sesuai namanya tanpa angunan, artinya kita bisa meminjam tanpa menjaminkan aset yang kita miliki, sedangkan kredit multiguna itu kita harus menjaminkan aset kita dulu baru bisa ambil kredit multiguna.

    2020.01.15 5:25
  • user image

    Damayanti

    Kredit KTA dan kredit multiguna merupakan salah satu fasilitas pinjaman dari Bank. Namun keduanya memiliki perbedaan, yakni jika kredit KTA dapat dimiliki tanpa memberikan agunan atau jaminan kepada pihak Bank. Sedangkan kredit multiguna harus memberikan aset yang dimiliki nasabah utnuk mengajukan pinjaman.

    2020.04.17 1:38

Silahkan tinggalkan kesan dan opini Anda terhadap produk ini!

Forums Terkait

Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Berapa lama waktu antara pengajuan dan pencairan dana kredit tanpa agunan

Tabungan,All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,Kredit Multiguna,Pinjaman Online,Dana Tunai,All (Pinjaman),All (Perencanaan Keuangan),All (Ekonomi)

Kelebihan Kredit Tanpa Anggunan

All (Perbankan),Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Tata cara pengajuan Kredit Tanpa Anggunan

All (Asuransi)

Bagaimana prosedur untuk klaim asuransi?

Jika saat ini mobil yang saya kreditkan di BCA Kredit Kendaraan Bermotor mengalami kecelakaan, bagaimana prosedur untuk melakukan klaim ke pihak asuransi? Apakah saya yang harus datang sendiri untuk mengajukan klaim asuransi tersebut? Dan jika fasilitas kredit saya sudah lunas, apakah saya masih tetap dapat menikmati perlindungan atas mobil saya?

BCA Kredit Kendaraan Bermotor / BCA

All (Kartu Kredit),Kredit Motor

Bagaimana perhitungan denda keterlambatan pada kredit ini? Bagaimana juga cara pembayaran cicilannya?

Beberapa minggu ini saya masih mencari pinjaman untuk pembelian kendaraan yang cocok untuk saya pilih, dan kebetulan saya mendapatkan rekomendasi dari teman saya mengenai pinjaman ini. Jadi saya mau mencari tahu dulu. Bagaimana perhitungan denda keterlambatan pada kredit ini? Kalo misalnya saya terlambat membayar. Kemudian bagaimana juga cara pembayaran cicilannya?

Astrido Finance / Astrido Pacific Finance

All (Pinjaman)

Apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk mengajukan pinjaman personal loan di Bank Mega?

Saya membutuhkan dana cepat untuk kebutuhan keluarga saya. Saya mendapat saran dari teman untuk mengajukan pinjaman personal loan di Bank Mega. Yang ingin saya tanyakan, apa saja persyaratan yang dibutuhkan untuk mengajukan pinjaman personal loan di Bank Mega? Berapa nilai pinjaman maksimal yang diberikan oleh pinjaman personal loan di Bank Mega?

Mega Cash Line / Bank Mega

Reviews Terkait

Kredit Tanpa Agunan,All (Pinjaman)

Syarat pengajuan KTA digibank instan sangat mudah, tidak perlu kartu kredit dan bisa tanpa tatap muka.

digibank KTA Instan / DBS Bank Indonesia

Kredit Mobil,All (Pinjaman)

Cepat dalam memproses kredit mobi;

Persyaratan kredit yang cukup mudah membuat saya dapat menggunakan Astrido Finance Cukup dengan berbagai data pribadi yang dibutuhkan berdasarkan status membuat saya dapat mengkredit atau meminjam uang. Prosesnya cepat dan eeligibitasnya yang tidak diragukan membuat saya percaya dengan Astrido Finance ini.

Astrido Finance

All (Perbankan),Kredit Mobil,Kredit Motor,Kredit Multiguna BPKB Mobil,Kredit Multiguna BPKB Motor,All (Pinjaman),Melunasi Utang,All (Utang)

BRI KKB pinjaman lunak

Sebagai nasabah bank BRI, senang sekali saya jadi lebih mudah untuk mengakses pinjaman dari Bank BRI untuk membeli kendaraan bermotor yang saya inginkan, baik itu mobil ataupun motor. Jangka waktu pinjamannya juga cukup lama, hingga 4 tahun. waktu yang cukup untuk melunasinya sehingga saya bisa mencicil lebih ringan.

BRI KKB Refinancing

All (Perbankan),Kredit Mobil,Kredit Motor,All (Pinjaman),All (Utang)

Biaya penalti besar

KPM ini kurang menarik bagi debitur yang ingin mengangsur kepemilikan kendaraan bermotornya karena suku bunganya cukup mahal yaitu 5% sampai 5,9% dalam jangka 1 tahun sampai 5 tahun. Jika debitur ingin mempercepat pelunasan angsurannya, debitur akan dikenai denda yang lebih besar dari bank lain yaitu sebesar 4% dari sisa pinjaman.

OCBC NISP KPM

Kredit Tanpa Agunan,Kredit Mobil,Kredit Motor,All (Pinjaman)

Kredit Pembelian Mobil Bekas

Saya membeli kendaraan bekas dengan pembiayaan dari Mandiri Tunas Finance. Proses yang cepat dengan syarat yang mudah sangat membantu saya ketika membeli kendaraan bekas. Selain itu, dengan suku bunga flat yang bersaing dan juga jangka waktu yang diberikan sampai dengan 5 tahun sangat menolong ketika kita akan membeli kendaraan.

Mandiri Kredit Kendaraan Bermotor

All (Kartu Kredit)

Jaminan 1 jam kepastian kredit

Pembiayaan pembelian kendaraan dari CIMB Niaga Autofinace mobil baru prosesnya sangat cepat dan mudah. Jaminan proses 1 Jam kepastian kredit mempermudah calon nasabah. Jangka waktu kredit hingga 5 tahun dengan bunga yang bersaing. Banyak promo yang ditawarkan seperti cashback untuk pembelian mobil baru.

CIMB Niaga Autofinance Mobil Baru

Bingung Soal Produk Keuangan?

Kamu bisa ngobrol langsung dan terima penawaran terbaik dari pakarnya.

Konsultasi Gratis